Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH LOYALITAS MEREK DAN ASOSIASI MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK KARTU INTERNET SIMPATI (STUDI PADA MASYARAKAT KELURAHAN SIMPANG BARU KECAMATAN TAMPAN PEKANBARU, RIAU)

BELLA NASTI (2018) PENGARUH LOYALITAS MEREK DAN ASOSIASI MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK KARTU INTERNET SIMPATI (STUDI PADA MASYARAKAT KELURAHAN SIMPANG BARU KECAMATAN TAMPAN PEKANBARU, RIAU). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018318MEN.pdf

Download (415kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN_2018318MEN.pdf

Download (340kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018318MEN.pdf

Download (181kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018318MEN.pdf

Download (213kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018318MEN.pdf

Download (186kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018318MEN.pdf

Download (323kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018318MEN.pdf

Download (484kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018318MEN.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV_2018318MEN.pdf

Download (256kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V_2018318MEN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (470kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI_2018318MEN.pdf

Download (194kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA_2018318MEN.pdf

Download (215kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan di lingkungan masyarakat kelurahan Simpang baru KecamatanTampan Pekanbaru, Riau. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh Loyalitas Merek Dan Asosiasi Merek Terhadap Ekuitas Merek Kartu Internet Simpati pada masyarakat Kelurahan Simpang Baru Kecamatan Tampan Pekanbaru, Riau. Yang menjadi populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat Kelurahan Simpang Baru Kecamatan Tampan Pekanbaru, sedangkan sampel dalam penelitian ini berjumlah 100 orang. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Metode pengumpulan data menggunakan metode kuesioner. Sedangkan untuk mengetahui besarnya pengaruh variabel bebas (X) yaitu loyalitas merek dan asosiasi merek terhadap variabel terikat (Y)yaitu ekuuitas merek digunakan analisis regresi linear berganda dengan bantuan perangkat SPSS versi 21.0. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa: (1) Loyalitas Merek berpengaruh positif terhadap Ekuitas Merek. (2) Asosiasi Merek berpengaruh positif terhadap Ekuitas merek. (3) Loyalitas Merek dan Asosiasi Merek secara bersama-sama berpengaruh terhadap Ekuitas merek kartu Internet Simpati. Dengan persebtase unsur Loyalitas Merek dan Asosiasi Merek adalah sebesar 60,5% sedangkan sisanya 39,5% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak di teliti dalam penelitian ini yaitu Kesadaran Merek (Brand Awareness), Persepsi Kualitas (Perceived Quality) dan Aset – aset Merek Lainnya (Other Propriority Brand Asset). Kata Kunci : Loyalitas Merek, Asosiasi Merek, Ekuitas Merek

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: Ms. Ernawati
Date Deposited: 23 May 2019 04:24
Last Modified: 23 May 2019 04:24
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13310

Actions (login required)

View Item View Item