Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENERAPAN ELECTRONIC GOVERNMENT DALAM UPAYA PENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA PEKANBARU

Mazlan, - (2019) PENERAPAN ELECTRONIC GOVERNMENT DALAM UPAYA PENINGKATKAN PELAYANAN PUBLIK PADA KANTOR DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (298kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.pdf

Download (504kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Abstrak)
3. ABSTRAK.pdf - Published Version

Download (284kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (444kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (337kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I PENDAHULUAN.pdf

Download (455kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II LANDASAN TEORI.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III METODE PENELITIAN.pdf

Download (356kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV GAMBARAN UMUM.pdf

Download (685kB) | Preview
[img] Text (Bab V)
10. BAB V PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (781kB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN.pdf

Download (344kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA-dikonversi.pdf

Download (263kB) | Preview

Abstract

Sejak diberlakukannya Inpres Nomor 3 Tahun 2003 tentang kebijakan dan strategi pengembangan e-government, pemerintah dituntut harus mampu memanfaatkan kemajuan teknologi informasi dan komunikasi melalui pengembangan pelayanan publik berbasis e-government. E-government adalah garda depan dari upaya untuk menyediakan informasi dan pelayanan kepada warga negara, bisnis, pegawai dan unit pemerintahan, serta sektor organisasi lainnya. Ia diharapkan mampu meningkatkan kemampuan negara dengan analisis birokrasi, performa birokrasi terhadap public, memastikan akuntabilitas, mempercepat operasional pemerintah, menghasilkan data yang akurat dan mengurangi periaku korupsi. Di tingkat nasional, sudah banyak pemerintah daerah yang yang memiliki inisiatif untuk mengimplementasikan e-government. Meski demikian, kondisi di lapangan menemukan perbedaan yang terjadi antar daerah dengan berbagai alasan, seperti faktor keterbatasan anggaran, infrastruktur dan sumber daya manusia yang berbedabeda. E-government yang dikembangkan hanya mengindikasikan sekedar pemenuhan kebijakan tanpa disertai peningkatan kualitas. Penelitian ini untuk melihat bagaimana penerapan E –government dalam meningkatkan pelayanan public pada kantor dinas kependudukan dan pencatatan sipil kota pekanbaru. Alat pengumpulan data pada penelitian ini adalah wawancara, pedoman observasi dan dokumentasi serta analisis dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan menggunaklan teori elemen sukses penerapan e-government dari Richardus Eko indrajit. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: penerapan E-government terhadap pelayanan pablik yang ada di Kantor Dinas Kependudukan dan pencatatan Sipil Kota Pekanbaru belum mampu meningkatkan pelayanan dikarenakan penerapan egovernment baru sekedar pemberian informasi dari kegiatan maupun tentang kependudukan. Kata kunci: E-government, pelayanan publik, Pelayanan Administrasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 19 Jul 2019 03:25
Last Modified: 19 Jul 2019 03:25
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/16332

Actions (login required)

View Item View Item