Yeni Peronika, - (2019) PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, DAN PERTUMBUHAN ASET TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
1.COVER.pdf Download (287kB) | Preview |
|
|
Text
2.LEMBAR PERSETUJUAN SKRIPSI.pdf Download (454kB) | Preview |
|
|
Text (Abstrak)
3.ABSTRAK.pdf - Published Version Download (331kB) | Preview |
|
|
Text
5.KATA PENGANTAR.pdf Download (395kB) | Preview |
|
|
Text
6.DAFTAR ISI SKRIPSI.pdf Download (347kB) | Preview |
|
|
Text
11.BAB I.pdf Download (581kB) | Preview |
|
|
Text
12.BAB II.pdf Download (901kB) | Preview |
|
|
Text
13.BAB III.pdf Download (482kB) | Preview |
|
|
Text
14.BAB IV.pdf Download (682kB) | Preview |
|
Text (Bab V)
15.BAB V.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (534kB) |
||
|
Text
16.BAB VI.pdf Download (337kB) | Preview |
|
|
Text
17.DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (333kB) | Preview |
Abstract
Struktur modal adalah perimbangan atau perbandingan antara jumlah hutang jangka panjang dengan modal sendiri. Struktur modal yang optimal adalah struktur modal yang diperkirakan akan menghasilkan biaya modal ratarata tertimbang yang paling rendah sehingga akan memaksimumkan nilai perusahaan. Struktur modal merupakan masalah penting bagi perusahaan karena baik buruknya struktur modal akan mempunyai efek langsung terhadap posisi keuangan perusahaan. Penelitian ini dilakukan pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Profitabilitas, Ukuran perusahaan, dan Pertumbuhan Aset terhadap Struktur Modal pada Perusahaan Property dan Real Estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia baik secara parsial maupun simultan tahun 2015-2017. Sampel dalam penelitian ini diperoleh dengan menggunakan teknik purposive sampling, sehingga diperoleh 30 sampel dengan periode penelitian 2015-2017. Analisis data dan pengujian hipotesis menggunakan analisis regresi data panel dengan bantuan program Eviews versi 9. Pemilihan model yang dipakai dalam analisis adalah memakai Uji Chow dengan metode Common Effect model. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap struktur modal, hal ini ditunjukkan dengan nilai t statistik 3.672361 dan tingkat signifikansi 0.0004. Ukuran perusahaan berpengaruh positif signifikan terhadap struktur modal dengan nilai t statistik 2.670580 dan tingkat signifikansi 0.0434. Pertumbuhan Aset berpengaruh negative dan tidak signifikan terhadap struktur modal dengan nilai t statistik 0.804988 dan tingkat signifikansi 0.4230. secara simultan diperoleh Fhitung 8.339296 bearti hipotesis secara simultan antara Profitabilitas, ukuran perusahaan dan pertumbuhan aset berpengaruh secara signifikan terhadap struktur modal. Kata Kunci : Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Pertumbuhan Aset, Struktur Modal.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen |
Depositing User: | Ari Eka Wahyudi |
Date Deposited: | 19 Jul 2019 04:38 |
Last Modified: | 19 Jul 2019 04:38 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/16349 |
Actions (login required)
View Item |