Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA ADVERSITY QUOTIENT DENGAN STRES KERJA PADA KARYAWAN PT. PELABUHAN INDONESIA 1 (PERSERO) CABANG DUMAI DI KOTA MADYA DUMAI

Listari (2018) HUBUNGAN ANTARA ADVERSITY QUOTIENT DENGAN STRES KERJA PADA KARYAWAN PT. PELABUHAN INDONESIA 1 (PERSERO) CABANG DUMAI DI KOTA MADYA DUMAI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_201806PSI.pdf

Download (155kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_201806PSI.pdf

Download (464kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_201806PSI.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_201806PSI.pdf

Download (268kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_201806PSI.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_201806PSI.pdf

Download (494kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_201806PSI.pdf

Download (361kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_201806PSI.pdf

Download (287kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_201806PSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (513kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_201806PSI.pdf

Download (202kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_201806PSI.pdf

Download (277kB) | Preview

Abstract

Stres kerja merupakan bentuk tanggapan individu baik secara fisik maupun psikologis yang mempengaruhi emosi akibat ketidakmampuan individu menghadapi perubahan yang terjadi pada pekerjaannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara adversity quotient dengan stres kerja pada karyawan di PT. Pelabuhan Indonesia 1 (Persero) cabang Dumai di Kota Madya Dumai. Adapun hipotesis dalam penelitian ini yaitu ada hubungan negatif antara adversity quotient dengan stres kerja pada karyawan PT. Pelabuhan Indonesia 1 (Persero) cabang Dumai. Subjek dalam penelitian ini adalah karyawan yang bekerja di PT. Pelabuhan Indonesia 1 (Persero) cabang Dumai bagian kantor dan lapangan yang berjumlah 80 orang. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah sampling sistematis. Alat ukur yang digunakan adalah skala adversity quotient dan stres kerja.Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis Product Moment Carl Person dengan bantuan SPSS 22.0 for windows. Hasil penelitian yang diperoleh adalah ada hubungan negatif antara adversity quotient dengan stres kerja karyawan dengan nilai koefisien korelasi (r=-0,494 dan p=0,000 dengan p≤ 0,05). Hal ini menunjukkan bahwa dengan memiliki adversity quotient seseorang dapat mengembangkan kemampuan yang dimiliki untuk mengatasi setiap permasalahan yang terjadi dalam menurunkan tingkat stres kerja. Kata Kunci: Adversity Quotient, Stres Kerja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Mr. Muhammad Arif
Date Deposited: 23 May 2019 06:39
Last Modified: 23 May 2019 06:39
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13339

Actions (login required)

View Item View Item