Rahmi Hayati (2015) PENGARUH SISTEM PENGUPAHAN TERHADAP PRODUKTIVITAS KERJA AMIL ZAKAT PADA LAZISMU PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
fm.pdf Download (266kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I(1).pdf Download (125kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (34kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (173kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (178kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (8kB) | Preview |
|
|
Text
em.pdf Download (15kB) | Preview |
Abstract
Skripsiiniberjudul: “PengaruhSistemPengupahanTerhadapProduktivitasKerjaAmilZakat Pada LAZISMU Pekanbaru”. Penelitian ini dilatarbelakangi karenasumberdayamanusiamerupakanunsurterpentingdalamsetiapdansemuaorgani sasi. Untukitusuatuorganisasimemberikanimbalanataujasapegawai yang telahdiberikanuntukkemajuanorganisasiberupaupah.Pemberianupahmerupakanhak pegawai yang telahmenunjukkankemampuandalammelaksanakantugasnyadanmendorongpegawa iuntukmeningkatkanproduktivitasnya.Rumusanmasalahpenelitianiniyaituapakahsi stempengupahanamilberpengaruhsignifikanterhadapproduktivitaskerjaamil zakat.Serta bagaimanatinjauanEkonomi Islam mengenai system pengupahanterhadapproduktivitaskerjaamil di LAZISMU Pekanbaru. Penelitianinidilaksanakan di jalan KH. Ahmad Dahlan No. 86 A SukajadiPekanbaru. PopulasidalampenelitianinipimpinandanamilLembagaAmil Zakat Muhammadiyah, sedangkansampel yang diambildenganmenggunakan total sampling yaitupenentuansampeldimanasemuaanggotaamilLembagaAmil Zakat Muhammadiyahberjumlah 21 orang. Sumber data adalahsubjekdarimana data diperoleh.Adapunsumber data dalampenelitianiniadalahpimpinandanamil.Penelitianinimenggunakanteknikpengu mpulan data melaluiobservasi, wawancara, dankuesioner. Berdasarkanpenelitian yang dilakukanpenulis, dapatdisimpulkanbahwanilaidarihasiluji t diketahui t hitung (3,533 > 2,093), artinyabahwasistempengupahanberpengaruhsignifikanterhadapproduktivitaskerjaa mil.Nilaikoefisienkorelasi (R) sebesar 0,630 yang menunjukkankorelasiantaraduavariabeladalahsedangdanpositif, sertakoefisiendeterminasi (R2 ) sebesar 0,397 yang berartivariabel independent (sistempengupahan) mempengaruhivariabel dependent (produktivitaskerjaamil)sebesar 39%, sedangkansisanya 61% dipengaruhiolehvariabel lain yang tidakdimasukkandalampenelitianini. Persamaanregresi yang diperolehadalah Y = 24,845 + 0,448X, yang berartimeningkatnyasistempengupahanakanmeningkatkanproduktivitaskerjaamil. HasilpenelitianinimenunjukkanbahwatinjauanEkonomi Islam mengenaisistempengupahan yang dilakukanoleh LAZISMU Pekanbarutidakditemukanadanyapenyimpangandalammemberikanupahkepadaami l.Pemberianupahdiberikansesuailaporanpertanggungjawabanmasing- masingamilsesuaidenganjenispekerjaan yang dilakukan.Pemberianupahsebesar 12,5% daridana zakat tanpamengurangi zakat untukmustahiklainnya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi |
Divisions: | Fakultas Syariah dan Hukum > Ekonomi Syari'ah |
Depositing User: | eva sartika |
Date Deposited: | 31 Aug 2016 18:58 |
Last Modified: | 31 Aug 2016 18:58 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6726 |
Actions (login required)
View Item |