Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

ANALISIS KUALITAS SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS XI TAHUN AJARAN 2012-2013 DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 12 PEKANBAR

Suparman S.P. (2014) ANALISIS KUALITAS SOAL UJIAN SEMESTER GANJIL MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELAS XI TAHUN AJARAN 2012-2013 DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 12 PEKANBAR. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (54kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (26kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (797kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (104kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (8kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas soal ditinjau dari segi validitas, tingkat kesukaran, daya beda, efektifitas pengecoh, dan reliabilitas soal Ujian Semester Ganjil PAI Kelas XI di SMAN 12 Pekanbaru. Dengan teknik purposive sampling diperoleh soal Ujian Semester, sedangkan proportional stratified random sampling untuk memproleh lembar jawaban siswa terpilih sebanyak 54 siswa. Metode pengumpulan data dengan dokumentasi. Analisis kuantitatif soal PAI pada pilihan ganda menggunakan program ANATES versi 4.0. Hasil analisis kuantitatif seluruh soal menunjukkan bahwa 4% sangat sukar;8% sukar; 40% sedang; 32% mudah dan 16% sangat mudah. Daya beda 44% sangat memuaskan, 8%memuaskan, 20% tidak memuaskan, 28% sangat tidak memuaskan. Efektifitas pengecoh 60% berfungsi. Reliabilitas secara keseluruhan adalah 0,71 artinya soal memiliki keajegan tinggi. Analisis kualitatif soal pilihan ganda sesuai dengan materi, konstruksi dan bahasa tetapi terdapat beberapa soal yang perlu diperbaiki.. Berdasarkan penelitian disimpulkan bahwa soal valid logis karena sesuai dengan soal standar tapi perlu perbaikan aspek konstruksi pada beberapa soal. Soal memiliki tingkat kesukaran sedang, daya beda baik, efektifitas pengecoh berfungsi serta reliabel dengan kategori tinggi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Ms Mutiara Jannati
Date Deposited: 03 May 2016 17:01
Last Modified: 03 May 2016 17:01
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/4224

Actions (login required)

View Item View Item