Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGUKURAN USABILITY SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN MENGGUNAKAN USE QUESTION NAIRE (Studi Kasus: RSIA Eria Bunda Pekanbaru

RIZKHA AINUN NURIS (2017) PENGUKURAN USABILITY SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN PASIEN RAWAT JALAN MENGGUNAKAN USE QUESTION NAIRE (Studi Kasus: RSIA Eria Bunda Pekanbaru. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (128kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN.pdf

Download (929kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK.pdf

Download (94kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR.pdf

Download (342kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI.pdf

Download (109kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I.pdf

Download (206kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II.pdf

Download (495kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III.pdf

Download (273kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V.pdf

Download (174kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (207kB) | Preview

Abstract

Rumah Sakit Ibu dan Anak(RSIA)Eria Bunda adalah institusi pelayanan kesehatan yang menyelenggarakan pelayanan kesehatan perorangan secara paripurna.Eria Bunda telah memiliki sistem informasi manajemen dalam mendukung aktivitas pelayanan. Sistem tersebut telah mengakomodsi pada informasipendaftaran pasien rawat jalan, namun dalam penggunaannya masih terdapat kekurangan, yakni kurangnya kepuasan pengguna terhadap sistem karenasistem tersebut tidakmendukung dalam pembuatan laporan pasien rawat jalan khususnya untuk laporan harian, kemudian pada menu tidak ditampilkannya daftar nama asuransi serta pengguna yang tidak mengisi secara lengkap setiap data-data pada pasien pendaftaran. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui kebutuhandan pendapat karyawan terhadap sistem. Acuan yang akan digunakan penelitian ini adalah USE Questionnairedengan 4 variabel yaitu Usefulness(U), Satisfaction(S), Easeof Learningdan Easeof Use (E). Masing masing variabel diuraikan dalam pernyataan kuesioner yang menggunakan 4 skala Likert. Pengujian dilakukan menggunakan statistik dengan alat bantu aplikasi SPSS. Hasil pengukuran Usability menunjukkan nilai 70%, sedangkan hasil uji T padavariabelUsefulness<ttabel(0,338 < 2,201), variabel Easeof Learning<ttabel(1,718 > 2,201), dan variabelEaseof Use>ttabel(2,914 >2,201). Hal tersebut menunjukkan bahwa dari tiga variabel bebas hanya variabel Easeof Useyang dapat memberikan pengaruhyang besar terhadap kepuasan pengguna.Kata kunci:Pengukuran Usability,Rekam Medis, Sistem Informasi Pendaftaran, USEQuestionnare

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Ms. Nilam Badriyah
Date Deposited: 28 Aug 2019 04:34
Last Modified: 28 Aug 2019 04:34
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/18530

Actions (login required)

View Item View Item