Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Pengelolahan Perpustakaan Dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia Se- Kecamatan Sekupang Kota Batam

Nurli Sasrianti (2018) Pengelolahan Perpustakaan Dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia Se- Kecamatan Sekupang Kota Batam. Thesis thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. 201892TMPI_COVER TESIS.pdf

Download (304kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. 201892TMPI_LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (280kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. 201892TMPI_KATA PENGANTAR.pdf

Download (307kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. 201892TMPI_DAFTAR ISI.pdf

Download (353kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. 201892TMPI_ABSTRAK BU SAS.pdf

Download (366kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. 201892TMPI_BAB I.pdf

Download (420kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. 201892TMPI_BAB II.pdf

Download (746kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. 201892TMPI_BAB III.pdf

Download (435kB) | Preview
[img] Text
9. 201892TMPI_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (529kB)
[img]
Preview
Text
10. 201892TMPI_BAB V.pdf

Download (308kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. 201892TMPI_DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (334kB) | Preview

Abstract

Kata Kunci : Pengelolahan Perpustakaan Meningkatkan Sumber Daya Manusia. Perpustakaan merupakan bagian yang terpenting dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan Sumber Daya Manusia (SDM) di Sekolah /Madrasah terutama bagi peserta didik. Ketersediaan perpustakaan sekolah dalam upaya mendukung pelaksanaan proses belajar dan mengajar di sekolah / madrasah belum sesuai yang diharapkan. Peran perpustakaan di sekolah sangat menunjang dalam meningkatkan sumber daya manusia khususnya siswa. Namun masih banyak sekolah- sekolah yang belum memiliki prioritas utama dalam penyediaan perpustakaan sekolah. Berdasarkan latar belakang di atas maka rumusan masalah peneliti ini adalah (1) Membahas bagaimana upaya pengelolahan perpustakaan sekolah dalam meningkatkan sumber daya manusia melalui pinjaman bagi peserta didik SMP, (2) Membahas bagaimana upaya pengelolahan perpustakaan dari segi ruang baca siswa di SMP,(3) Bagaimana pengelolahan perpustakaan sekolah dari segi koleksi buku dalam meningkatkan prestasi siswa di SMP.(4)Bagaimana upaya mengintegrasikan pengelolahan perpustakaan dengan proses belajar mengajar dalam meningkatkan sumber daya manusia di SMP. Sehinggah tujuan penelitian adalah:(1) untuk mengetahui bagaimana upaya pengelolahan perpustakaan sekolah dalam meningkatkan sumber daya manusia melalui pemberian pinjaman bagi peserta didik ,dari segi ruang baca dalam meningkatkan minat baca siswa, dari segi koleksi buku dalam meningkatkan prestasi dan bagaimana upaya mengintegrasikan pengelolahan perpustakaan dengan proses belajar mengajar dalam meningkatkan sumber daya manusia khususnya siswa di SMP I Hang Nadim Malay School, SMP IT Ulil Albab dan SMP IT Muhajirin Batam. Jenis penelitian kualitatif,metode yang di gunakan adalah multisitus,sedangkan teknik pengumpulan data menggunakan observasi, dokumentasi dan wawancara.Analisis datanya memakai metode analisi milles and huberman yaitu reduksi, verifikasi, dan penyajian data.sehinggah teknik pengecekkan data pada penelitian ini menggunakan triangulasi. Hasil penelitian yang telah dilakukan, Pengelolaan Perpustakaan dalam Meningkatkan Sumber Daya Manusia di Sekolah Menengah Pertama se-Kecamatan Sekupang, terdiri dari perencanaan,pengorganisasian,pelaksanaan dan Evaluasi. Kepala Sekolah yang mengkoordinir bagaimana suatu program berjalan dengan baik sehingga terlahirlah perpustakaan yang diharapkan.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: 300 Ilmu Sosial
Divisions: Program Pascasarjana > S2 > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: Ms. Melda Fitriana
Date Deposited: 14 Aug 2019 08:30
Last Modified: 14 Aug 2019 08:30
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/17286

Actions (login required)

View Item View Item