Sugeng Saputra (2018) Pengaruh Adversity Quotient Terhadap Kesejahteraan Psikologis Santri Pondok Pesantren Al-Ihsan Boarding School. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
1. COVER_2018113PSI.pdf Download (247kB) | Preview |
|
|
Text
2. PENGESAHAN_2018113PSI.pdf Download (310kB) | Preview |
|
|
Text
3. ABSTRAK_2018113PSI.pdf Download (200kB) | Preview |
|
|
Text
4. KATA PENGANTAR_2018113PSI.pdf Download (374kB) | Preview |
|
|
Text
5. DAFTAR ISI_2018113PSI.pdf Download (212kB) | Preview |
|
|
Text
6. BAB I_2018113PSI.pdf Download (534kB) | Preview |
|
|
Text
7. BAB II_2018113PSI.pdf Download (331kB) | Preview |
|
|
Text
8. BAB III_2018113PSI.pdf Download (610kB) | Preview |
|
Text
9. BAB IV_2018113PSI.pdf Restricted to Registered users only Download (487kB) |
||
|
Text
10. BAB V_2018113PSI.pdf Download (207kB) | Preview |
|
|
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2018113PSI.pdf Download (330kB) | Preview |
Abstract
Salah satu faktor penting yang mempengaruhi kesejahteraan psikologis pada setiap individu adalah trait pribadi. Trait pribadi yang dimaksud dalam penelitian ini adalah adversity quotient. Adversity quotient menjadi penting untuk dimiliki setiap santri sebagai trait diri yang akan menentukan kesejahteraan psikologis para santri di pondok pesantren. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh adversity quotient terhadap kesejahteraan psikologis santri pondok pesantren Al-Ihsan Boarding School. Penelitian ini melibatkan 171 subjek, yang terdiri dari 62 subjek laki-laki dan 109 subjek perempuan. Data dikumpulkan melalui dua skala, yaitu skala adversity quotient dan kesejahteraan psikologis. Data dianalisis dengan uji regresi linier sederhana. Berdasarkan hasil analisis diketahui bahwa adversity quotient memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kesejahteraan psikologis, adapun sumbangsih (proporsi varians) variabel adversity quotient terhadap kesejahteraan psikologis sebesar 58,4%. Selain itu, dari hasil analisis juga diketahui bahwa adversity quotient antara santri laki-laki dan santri perempuan tidak ada perbedaan. Sedangkan pada kesejahteraan psikologis, santri perempuan cenderung lebih tinggi dari pada santri laki-laki. Kata kunci: Adversity Quotient, Kesejahteraan Psikologis
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi |
Divisions: | Fakultas Psikologi > Psikologi |
Depositing User: | Mr. Muhammad Arif |
Date Deposited: | 12 Jun 2019 08:17 |
Last Modified: | 12 Jun 2019 08:17 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13722 |
Actions (login required)
View Item |