DHEA DWI APRILLIA, - (2025) KEPUASAN PENGGUNA MENGGUNAKAN METODE TECHNOLOGY ACCEPTANCE MODEL (TAM) PADA APLIKASI PEMESANAN TIKET BIOSKOP MOBILE TIX ID. INTECOMS: Journal of Information Technology and Computer Science, 8 (4). ISSN 2621-3249
|
Text (ARTIKEL JURNAL)
skripsi dea - DHEA DWI APRILLIA Sistem Informasi.pdf - Published Version Download (1MB) | Preview |
|
|
Text (PERNYATAAN PUBLIKASI MAHASISWA)
SURAT PERNYATAAN jurnal_signed_compressed - DHEA DWI APRILLIA Sistem Informasi.pdf - Published Version Download (278kB) | Preview |
|
|
Text (PERNYATAAN PUBLIKASI DOSEN)
Surat pernyataan persetujuan - DHEA DWI APRILLIA Sistem Informasi.pdf Download (6MB) | Preview |
Abstract
Aplikasi TIX ID adalah salah satu aplikasi online yang dapat mempermudah pengguna dalam memesan tiket bioskop dimana saja dan kapan saja tanpa harus mengantri. Dapat dilihat dari penggunaan aplikasi TIX ID, terdapat permasalahan dialami oleh pengguna seperti, pembayaran yang gagal, lambat respon dari aplikasi dan lain sebagainya. Dari permasalahan tersebut, pihak pengembang pasti akan terus memperbaiki layanan mereka agar pengguna akan terus menggunakan aplikasi secara berkelanjutan. Penelitian ini bentujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan pengguna aplikasi TIX ID menggunakan Metode Technology Acceptance Model (TAM) yang diperluas dengan empat Variabel tambahan: Perceived Value, Subjective Norms, Perceived Trust, dan Image. Data dikumpulkan dari 96 responden melalui kuesioner online yang disebarkan di berbagai platform media sosial. Hasil analisis menunjukkan bahwa memiliki keterkaitan yang positif terhadap kepuasan pengguna aplikasi dan variabel Perceived Usefulness dan Intention to Use memberikan pengaruh signifikan terhadap aplikasi.
| Item Type: | Article | ||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||||
| Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
| Divisions: | Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi | ||||||||
| Depositing User: | Ayu - Apriliani | ||||||||
| Date Deposited: | 18 Jul 2025 02:46 | ||||||||
| Last Modified: | 18 Jul 2025 02:46 | ||||||||
| URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/90764 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
