JIHAN RISNANDAR, - (2024) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DISIPLIN BELAJARSISWA SEKOLAH DASARBABUSSALAM PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf Download (7MB) | Preview |
|
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (7MB) |
Abstract
ABSTRAK Jihan Risnandar, (2024) : Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Disiplin Belajar Siswa Sekolah Dasar Babussalam Pekanbaru Tujuan penelitian ini untuk mendiskripsikan disiplin belajar siswa dan faktor-faktor yang mempengaruhi disiplin belajar siswa Sekolah Dasar Babussalam Pekanbaru. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. Informan utama dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV dan V, sedangkan yang menjadi informan pendukungnya adalah guru Wali Kelas IV dan V. Teknik analisis data dilakukan dengan cara reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa disiplin belajar siswa Sekolah Dasar Babussalam Pekanbaru menunjukkan variasi yang cukup besar dan terdapat 2 faktor yang mempengaruhi disiplin belajar siswa Sekolah Dasar Babussalam Pekanbaru, yaitu faktor internal dan faktor eksternal. Faktor internal meliputi minat dan semangat siswa dan kepercayaan diri siswa. Sedangkan faktor eksternal meliputi metode pengajaran guru, pengaruh teman sebaya, dukungan dan keterlibatan orang tua serta lingkungan dan jarak tempuh. Kata Kunci: Disiplin Belajar, Faktor-Faktor yang Mempengaruhi
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan | ||||||||
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam | ||||||||
Depositing User: | ftk - | ||||||||
Date Deposited: | 13 Nov 2024 04:24 | ||||||||
Last Modified: | 13 Nov 2024 04:24 | ||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/84496 |
Actions (login required)
View Item |