NURNISA’, - (2024) SISTEM INFORMASI MANAJEMEN DALAM MEMPROMOSIKAN SEKOLAH BERBASIS WEBSITE DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN MUHAMMADIYAH 3 TERPADU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (796kB) |
||
|
Text
SKRIPSI NURNISA’.pdf Download (4MB) | Preview |
Abstract
ABSTRAK Nurnisa’, (2024): Sistem Informasi Manajemen dalam Mempromosikan Sekolah Berbasis Website. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan Sistem Informasi berbasis Website, meningkatkan efesiensi Promosi Sekolah, dan meningkatkan Manajemen internal sekolah terhadap Sistem Informasi Manajemen dalam Mempromosikan Sekolah berbasis Website di SMK Muhammadiyah 3 Terpadu Pekanbaru. Metode dipakai ialah penelitian kualitatif desktriptif. Subjek penelitian ini terdiri dari : Operator Sekolah, Kepala Sekolah, dan Alumni. Objek penelitian ialah Sistem Informasi Manajemen dalam Mempromosikan Sekolah Berbasis Website di Sekolah Menengah Kejuruan Muhammadiyah 3 Terpadu Pekanbaru. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, penarikan kesimpulan.. Hasil penelitian ini dapat mencerminkan : 1. Kemudahan akses Informasi yang didapatkan melalui profil Sekolah di SMK Muhammadiyah 3 Terpadu Pekanbaru, 2. Peningkatan dalam pendaftaran siswa baru melalui Website Sekolah di SMK Muhammadiyah 3 Terpadu Pekanbaru, dan 3. Pengelolaan Informasi yang terorganisir secara mudah di kelola sehingga Website bisa lebih sistematis. Kata Kunci : Sistem Informasi Manajemen, Promosi, Website.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam |
Depositing User: | ftk - |
Date Deposited: | 24 Oct 2024 05:18 |
Last Modified: | 24 Oct 2024 05:18 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/84275 |
Actions (login required)
View Item |