Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PENERAPAN METODE TIMELINE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRONOLOGIS SISWA PADA MATA PELAJARANSEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KOTA TANJUNGPINANG

AULI WARDIAN AZHAR, - (2023) PENGARUH PENERAPAN METODE TIMELINE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRONOLOGIS SISWA PADA MATA PELAJARANSEJARAH KEBUDAYAAN ISLAM DI MADRASAH ALIYAH NEGERI KOTA TANJUNGPINANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (6MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (6MB)

Abstract

ABSTRAK Auli Wardian Azhar (2023) : Pengaruh Penerapan Metode Timeline terhadap Kemampuan Berpikir Kronologis Siswa pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di Madrasah Aliyah Negeri Kota Tanjungpinang Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan metode Timeline terhadap kemampuan berpikir kronologis siswa pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di Madrasah Aliyah Negeri Kota Tanjungpinang. Jenis penelitian ini adalah quasi experimental design dengan bentuk nonequivalent control group design. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 40 siswa. Sampel penelitian berjumlah 40 siswa, dengan rincian 20 siswa dari kelompok eksperimen dan 20 siswa dari kelompok kontrol. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, tes, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan tes ―t‖ (independent-samples t test). Hasil penelitian yang diperoleh adalah terdapat pengaruh penerapan metode Timeline terhadap kemampuan berpikir kronologis siswa pada mata pelajaran Sejarah Kebudayaan Islam di Madrasah Aliyah Negeri Kota Tanjungpinang, dibuktikan dengan nilai 5,391 > 2.23 pada taraf signifikansi 5% dan nilai sig. (2-tailed) 0.00 < 0.05, dimana nilai rata-rata (mean) kelompok ekperimen sebesar 77,5 dan 57 pada kelompok kontrol. Kata Kunci : Metode Timeline, Kemampuan Berpikir Kronologis Siswa

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 13 Jul 2023 07:57
Last Modified: 13 Jul 2023 07:58
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/72995

Actions (login required)

View Item View Item