Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM DEVELOPMENT MOBILE BASED LECTURER END TASKS

Ananda Rianda Subri, Rianda (2022) MANAGEMENT INFORMATION SYSTEM DEVELOPMENT MOBILE BASED LECTURER END TASKS. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
BAB 1-3 dan lampiran.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB IV - BAB V)
BAB 4-5 .pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

Ananda Rianda Subri (2022): PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN TUGAS AKHIR UNTUK DOSEN BERBASIS MOBILE Sistem Informasi Tugas Akhir Prodi Sistem Informasi (SITASI) adalah sistem informasi akademik yang digunakan untuk mengelola Tugas Akhir mahasiswa pada Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. Sejak bulan Juni 2018 SITASI sudah digunakan untuk mengelola Tugas Akhir mahasiswa Program Studi Sistem Informasi Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau. SITASI yang berjalan saat ini masih berbasis web. Tujuan dilakukan pengembangan pada SITASI agar dosen lebih mudah dalam melakukan administrasi Tugas Akhir mahasiswa menggunakan smartphone dengan metode water- fall. Pengembangan ini memberikan kemudahan bagi dosen untuk alur proses rivew proposal Tugas Akhir mahasiswa yang di ajukan, dengan adanya notifikasi dosen dapat mengetahui setiap perkem- bangan informasi pada SITASI. Sistem ini dibangun mampu memenuhi dan melengkapi kebutuhan Program Studi Sistem Informasi. Pengembangan ini menggunakan Framework React Native.Dari hasil blackbox testing yang dilakukan, aplikasi dapat berjalan pada smartphone dengan spesifikasi yang berbeda dengan tingkat keberhasilan 100%. Hasil User acceptance test yang dilakukan, dengan adanya SITASI Mobile dengan tingkat rata-rata penerimaan terhadap sistem sebesar 89.35%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 27 Jan 2022 06:48
Last Modified: 27 Jan 2022 06:48
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/58573

Actions (login required)

View Item View Item