Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KEMAMPUAN GURU MEMBERIKAN PENGUATAN VERBAL DAN NONVERBAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 TAMBANG

Eko Setiyawan Saputra (2014) KEMAMPUAN GURU MEMBERIKAN PENGUATAN VERBAL DAN NONVERBAL DALAM PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 TAMBANG. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (151kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (30kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (31kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (236kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (17kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (14kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Kemampuan Guru memberikan Penguatan verbal dan nonverbal dalam pembelajaran pendidikan agama Islam dan Hal-hal yang perlu dilakukan guru pendidikan agama Islam dalam memberikan penguatan verbal dan nonverbal di sekolah menengah atas negeri 2 Tambang. Subjek dari penelitian ini adalah Guru Bidang Studi Agama Islam di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Tambang yang berjumlah 3 orang dan objeknya adalah Kemampuan Guru memberikan penguatan verbal dan nonverbal. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah Obsevasi, Wawancara dan Dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan adalah teknik deskriptif kualitatif dengan rumus : F P = X100% N Adapun hasil yang diperoleh dalam penelitian ini adalah Kemampuan Guru memberikan Penguatan Verbal Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Tambang dapat dikategorikan “Cukup Optimal” dengan perolehan skor 60%. Hal ini dilihat berdasarkan ketentuan bahwa 41%-60% dikategorikan “Cukup Optimal”. Sedangkan Kemampuan Guru memberikan Penguatan nonverbal Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Tambang dapat dikategorikan “Cukup Optimal” dengan perolehan skor 58,89%. Hal ini dilihat berdasarkan ketentuan bahwa 41%-60% dikategorikan “Cukup Optimal”. Jadi dapat disimpulkan bahwa Kemampuan Guru memberikan Penguatan verbal dan nonverbal Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Tambang dapat dikategorikan “Cukup Optimal”.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: Mutiara Jannati
Date Deposited: 03 May 2016 17:40
Last Modified: 03 May 2016 17:40
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/4239

Actions (login required)

View Item View Item