Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARANQUANTUM TEACHING TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWAKELAS X DI MAN 3 PEKANBARU

Titik Wijayanti, - (2019) PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARANQUANTUM TEACHING TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWAKELAS X DI MAN 3 PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (292kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. PENGESAHAN.pdf

Download (369kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. PENGHARGAAN.pdf

Download (457kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. ABSTRAK.pdf

Download (639kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (255kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (552kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. BAB II OK.pdf

Download (718kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13. BAB III OK.pdf

Download (543kB) | Preview
[img] Text
14. BAB IV OK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (647kB)
[img]
Preview
Text
15. BAB V.pdf

Download (254kB) | Preview
[img]
Preview
Text
16. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (390kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh aktivitas belajar siswa yang tergolong rendah sehingga berakibat terhadap hasil belajar siswa, dimana sebagian nilai siswa tidak mencapai kriteria ketuntasan minimum (KKM). Penelitian ini merupakan jenis penelitian quasy eksperimen yang bertujuan untuk mengetahui pengaruh penerapan model pembelajaran Quantum Teaching terhadap aktivitas belajar siswa kelas X di MAN 3 pekanbaru”. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas X MAN 3 Pekanbaru tahun ajaran 2018/2019. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling sehingga diperoleh kelas X MIA 2 sebagai kelas eksperimen dan kelas X MIA 1 sebagai kelas kontrol. Data yang dianalisis dalam penelitian ini adalah aktivitas belajar siswa, yang dikumpulkan menggunakan metode observasi dengan instrumen pengumpulan datanya menggunakan lembar observasi aktivitas belajar siswa. Analisis data akhir pada penelitian ini menggunakan uji “U”. Dari hasil perhitungan diperoleh nilai Zhitung = 6,02, pada taraf signifikan diperoleh Ztabel = 1,96 menunjukkan bahwa Zhitung > Ztabel, sehingga Ha diterima dan Ho ditolak. Hal ini berarti penerapan model pembelajaran Quantum Teaching berpengaruh terhadap aktivitas belajar siswa kelas X di MAN 3 pekanbaru. Kata Kunci: Model Pembelajaran Quantum Teaching, Aktivitas Belajar Siswa, Hukum Dasar Kimia, Konsep Mol dan Rumus Kimia.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Model Pembelajaran Quantum Teaching, Aktivitas Belajar Siswa, Hukum Dasar Kimia, Konsep Mol dan Rumus Kimia.
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Kimia
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 30 Sep 2019 07:55
Last Modified: 30 Sep 2019 07:55
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/20919

Actions (login required)

View Item View Item