Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO BERBASIS BIOSORPSI ION LOGAM CD (II) DALAM LARUTAN MENGGUNAKAN BATANG LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata) PADA MATERI PROSES ADSORPSI

AHMAD FARIS FAUZI (2017) PENGEMBANGAN MEDIA PEMBELAJARAN VIDEO BERBASIS BIOSORPSI ION LOGAM CD (II) DALAM LARUTAN MENGGUNAKAN BATANG LENGKUAS MERAH (Alpinia purpurata) PADA MATERI PROSES ADSORPSI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2017878PK.pdf

Download (812kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2017878PK.pdf

Download (381kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2017878PK.pdf

Download (460kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. PENGHARGAAN_2017878PK.pdf

Download (445kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2017878PK.pdf

Download (336kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2017878PK.pdf

Download (439kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2017878PK.pdf

Download (624kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2017878PK.pdf

Download (489kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_2017878PK.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (647kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_2017878PK.pdf

Download (439kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2017878PK.pdf

Download (438kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berbasis penelitian laboratorium pada materi proses adsorpsi. Produk media pembelajaran yang dikembangkan berupa video berbasis biosorpsi ion logam Cd (II) dalam larutan dengan menggunakan batang lengkuas merah (Alpinia purpurata ) pada materi proses adsorpsi. Metode penelitian yang digunakan adalah research and development (R&D) model ADDIE dengan tahapan analysis, design, development, Implementation dan evaluation. Penelitian ini dilakukan di Sekolah Menengah Kejuruan Farmasi Ikasari Pekanbaru. Instrumen pengumpulan data berupa instrumen penilaian uji validitas dan instrumen penilaian uji praktikalitas, serta dianalisis dengan teknik analisis deskriptif kualitatif dan deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian didapatkan bahwa biosorben batang lengkuas merah memiliki penyerapan optimum yang terjadi pada pH 10 dengan serapan ion sebesar 91,85%. Media pembelajaran yang dihasilkan dalam bentuk video memiliki kevalidan 87,73% (sangat valid) dan tingkat kepraktisan 81,25 (sangat baik). Dari hasil tersebut diketahui bahwa media pembelajaran yang diujicobakan layak untuk digunakan sebagai sumber belajar dalam proses pembelajaran. Kata Kunci : Biosorben, Batang lengkuas merah, Media pembelajaran

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 371 Institusi Pendidikan, Sekolah dan Aktifitasnya > 371.3 Metode Belajar Mengajar, Kegiatan Belajar Mengajar
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Kimia
Depositing User: Ms. Hidayani
Date Deposited: 03 Sep 2019 07:16
Last Modified: 03 Sep 2019 07:16
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/19046

Actions (login required)

View Item View Item