Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN ROKAN HILIR NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG PEMILIHAN PENGHULU DI KEPENGHULUAN BALAM JAYA KECAMATAN BALAI JAYA

LISA NOVA (2017) IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN ROKAN HILIR NOMOR 9 TAHUN 2015 TENTANG PEMILIHAN PENGHULU DI KEPENGHULUAN BALAM JAYA KECAMATAN BALAI JAYA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER (1).pdf

Download (349kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PERSETUJUAN (1).pdf

Download (361kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK (1).pdf

Download (188kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR (1).pdf

Download (347kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI (1).pdf

Download (136kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I (1).pdf

Download (421kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II (1).pdf

Download (548kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III (1).pdf

Download (324kB) | Preview
[img]
Preview
Text
9. BAB IV (1).pdf

Download (559kB) | Preview
[img] Text
10. BAB V (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img]
Preview
Text
11. BAB VI (1).pdf

Download (287kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (205kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sejauh mana Implementasi Kebijakan Peraturan Daerah Kabupaten Rokan Hilir Nomor 9 Tahun 2015 Tentang Pemilihan Penghulu, untuk mengetahui faktor penyebab terjadinya pelanggaran dalam pengemplementasian kebijakan pemilihan penghulu, serta untuk mengetahui penyebab rendahnya partisipasi masyarakat dalam pemilihan penghulu di Kepenghuluan Balam Jaya. Implementasi kebijakan Peraturan Daerah kabupaten Rokan Hilir Nomor 9 Tahun 2015 Tentang Pemilihan Penghulu diukur dengan 3 indikator, yaitu Persiapan Pemilihan Penghulu, Pencalonan Penghulu, dan Tahapan Kampanye. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat yang terdaftar sebagai pemilih tetap (DPT) Kepenghuluan Balam Jaya. Sedangkan sampel pada penelitian ini yaitu penduduk yang terdaftar dalam Daftar Pemilih Tetap (DPT) yang diambil menggunakan rumus slovin berjumlah 100 orang responden. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa Implementasi Kebijakan Peraturan Daerah Kabupaten Rokan Hilir Nomor 9 Tahun 2015 Tentang Pemilihan Penghulu, Implementasi Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2015 kurang optimal karena semua dikategorikan “sedang” yaitu dimulai dari indikator Tahapan Persiapan Pemilihan Penghulu dengan (mean = 3,04) lebih tinggi berbanding dengan Tahapan Pencalonan Penghulu (mean = 2,89). Sedangkan yang paling rendah adalah indikator Tahapan Kampanye dengan (mean = 2,60). Dari hasil penelitian yang menjadi hambatan dalam implementasi kebijakan Peraturan Daerah Kabupaten Rokan Hilir Nomor 9 Tahun 2015 adalah sumber daya Communication (Komunikasi), Resources (Sumber Daya), Dispositions or attitudes, and (Disposisi atau Sikap), dan Bureaucratics Structure (sStruktur Birokrasi). Dari hasil penelitian juga diketahui bahwa faktor penyebab rendahnya partisipasi masyarakat dalam pemilihan penghulu di Kepenghuluan Balam Jaya adalah adalah adanya pengaruh karakteristik kepribadian pemilih, sistem politik yang tidak demokratis, rendahnya kepercayaan politik, dan rendahnya sosial ekonomi Kata Kunci : Implementasi, Peraturan Daerah, Pemilihan Penghulu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: Ms. Ernawati
Date Deposited: 12 Aug 2019 08:16
Last Modified: 12 Aug 2019 08:16
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/17156

Actions (login required)

View Item View Item