Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ANTARA GAYA HIDUP BRAND MINDED DENGAN PERILAKU PEMBELIAN IMPULSIF PRODUK FASHION BERMERK PADA REMAJA

RAHMAT JULIANTO (2018) HUBUNGAN ANTARA GAYA HIDUP BRAND MINDED DENGAN PERILAKU PEMBELIAN IMPULSIF PRODUK FASHION BERMERK PADA REMAJA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER_2018158PSI.pdf

Download (236kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN_2018158PSI.pdf

Download (263kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK_2018158PSI.pdf

Download (264kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR_2018158PSI.pdf

Download (343kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI_2018158PSI.pdf

Download (213kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I_2018158PSI.pdf

Download (432kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II_2018158PSI.pdf

Download (332kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III_2018158PSI.pdf

Download (563kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV_2018158PSI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (444kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V_2018158PSI.pdf

Download (203kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA_2018158PSI.pdf

Download (354kB) | Preview

Abstract

Gaya hidup remaja yang brand minded pada saat sekarang ini mengarah kepada perilaku pembelian yang impulsif tanpa memikirkan fungsi dan manfaat dari barang yang dibeli. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui adanya hubungan antara gaya hidup brand minded dengan perilaku pembelian impulsif produk fashion pada remaja. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik korelasional. Jumlah subjek penelitian sebanyak 274 siswa di SMAN 5 Pekanbaru yang diambil dengan menggunakan teknik probability sampling. Alat ukur yang digunakan adalah skala gaya hidup brand minded dengan 22 aitem dan skala pembelian impulsif 18 aitem. Hasil analisis data penelitian dengan teknik korelasi product moment dari Pearson menunjukkan adanya hubungan antara gaya hidup brand minded dengan perilaku pembelian impulsif produk fashion pada remaja dengan nilai r = 0,450. Dan nilai signifikansi (p) 0,000 (p ≤ 0,01). Artinya terdapat hubungan yang signifikan antara gaya hidup brand minded dengan perilaku pembelian impulsif produk fashion pada remaja. Kata Kunci: Gaya Hidup Brand Minded, Perilaku Pembelian Impulsif, Remaja.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Mr. Muhammad Arif
Date Deposited: 14 Jun 2019 04:09
Last Modified: 14 Jun 2019 04:09
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/13850

Actions (login required)

View Item View Item