IRWAN SUMIDRAL (2018) PENGARUH KREATIVITAS BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KUOK. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
Full text not available from this repository.Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Pengaruh Kreativitas belajar terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam di Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Kuok. Jenis penelitian ini adalah korelasi deangan menggunakan pendekatan kuantitatif. Popolasi penelitian ini yaitu seluruh siswa SMK N 1 yang berjumlah 350 0rang. Penelitian ini meangambil sampel sebesar 20% dengan jumlah siswa 70 orang. Teknik pengambilan sample menggunakan stratifiet propotional random sampling. Data dikumpulkan menggunakan teknik angket, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan korelasi serial. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara kreativitas belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam dengan hasil belajar siswa Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 1 Kuok. Hal ini dapat dilihat dari hasil perhitungan korelasi serial yang diperoleh yaitu: 0,647 lebih besar dari “r” tabel baik dari taraf signifikan 1% (0,302) maupun pada taraf signifikan 5% (0,232). Kontribusi pengaruh kreativitas belajar siswa pada mata pelajaran pendidikan agama islam dengan hasil belajar sebesar 47,61%, sisanya sebesar 52,39% dipengaruhi atau dijelaskan oleh variable lain yang tidak dimasukkan dalam penelitian ini. Kata Kunci: Kreativitas Belajar, Hasil Belajar, Siswa.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | ?? 371.3 ?? |
Divisions: | ?? sch_che ?? |
Depositing User: | Users 14151 not found. |
Date Deposited: | 30 Apr 2019 08:19 |
Last Modified: | 30 Apr 2019 08:19 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/12987 |
Actions (login required)
View Item |