Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN INTENSITAS MEMBACA AL-QUR’AN BESERTA TAFSIRNYA DENGAN PENURUNAN STRES PADA SISWA SMPN 1 PANGKALAN KERINCI KABUPATEN PELALAWAN

Putri Nilam, - (2019) HUBUNGAN INTENSITAS MEMBACA AL-QUR’AN BESERTA TAFSIRNYA DENGAN PENURUNAN STRES PADA SISWA SMPN 1 PANGKALAN KERINCI KABUPATEN PELALAWAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER.pdf

Download (441kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. PENGESAHAN PENGUJI.pdf

Download (537kB) | Preview
[img]
Preview
Text
10. ABSTRAK.pdf

Download (509kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. KATA PENGANTAR.pdf

Download (484kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. DAFTAR ISI.pdf

Download (411kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (525kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. BAB II.pdf

Download (750kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13. BAB III.pdf

Download (581kB) | Preview
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (652kB)
[img]
Preview
Text
15. BAB V.pdf

Download (397kB) | Preview
[img]
Preview
Text
15. DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (383kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara intensitas membaca Al-Qur’an beserta tafsira dengan penurunan stress. Jumlah subjek penelitian ini sebanyak 130 siswa SMPN 1 Pangkalan Kerinci dengan menggunakan teknik qouta Sampling. Data penelitian diperoleh dengan menggunakan skala psikologis yaitu skala intensitas membaca Al-Qura’an dan Stress. Hasil analisis product moment diperoleh hasil signifikansi sebesar 0,028 (p<0,05) dengan nilai r sebesar -0,284, yang artinya hubungan antara kedua variabel signifikan, dengan demikian terdapat hubungan intensitas membaca Al-Qura’an dengan penurunan stres pada siswa SMPN 1 Pangkalan Kerinci dengan sumbangan efektif Intensitas membaca Al-Quraan denegan Penurunan Stress sebesar 8,1% dan selebihnya 91,9% dipengaruhi oleh faktor lain. Kata Kunci: Al-Qura’an dan Tafsirannya, Penurunan Stress,

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Al-Qura’an dan Tafsirannya, Penurunan Stress
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Ari Eka Wahyudi
Date Deposited: 27 Sep 2019 04:26
Last Modified: 27 Sep 2019 04:26
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/20838

Actions (login required)

View Item View Item