Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

MANAJEMEN PENGELOLAAN BISNIS MULTI LEVEL MARKETING SYARI’AH PT HERBA PENAWAR AL WAHIDA INDONESIA (HPAI) PEKANBARU DITINJAU DARI ASPEK EKONOMI ISLAM

YUSRA HASANAH (2017) MANAJEMEN PENGELOLAAN BISNIS MULTI LEVEL MARKETING SYARI’AH PT HERBA PENAWAR AL WAHIDA INDONESIA (HPAI) PEKANBARU DITINJAU DARI ASPEK EKONOMI ISLAM. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
1. COVER (1).pdf

Download (530kB) | Preview
[img]
Preview
Text
2. PENGESAHAN (1).pdf

Download (424kB) | Preview
[img]
Preview
Text
3. ABSTRAK (1).pdf

Download (120kB) | Preview
[img]
Preview
Text
4. KATA PENGANTAR (1).pdf

Download (267kB) | Preview
[img]
Preview
Text
5. DAFTAR ISI (1).pdf

Download (192kB) | Preview
[img]
Preview
Text
6. BAB I (1).pdf

Download (532kB) | Preview
[img]
Preview
Text
7. BAB II (1).pdf

Download (404kB) | Preview
[img]
Preview
Text
8. BAB III (1).pdf

Download (694kB) | Preview
[img] Text
9. BAB IV (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (483kB)
[img]
Preview
Text
10. BAB V (1).pdf

Download (201kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. DAFTAR PUSTAKA (1).pdf

Download (260kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh masih adanya beberapa hal yang perlu diperbaiki supaya bisnis Multi Level Marketing Syariah PT Herba Penawar Al Wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru ini lebih berkembang lagi, sehingga diperlukan manajemen pengelolaan yang lebih baik dan terarah. Penulis tertarik meneliti karena ingin mengetahui bagaimana manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru, Apa saja kendala dalam manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru, dan bagaimana tinjauan aspek Ekonomi Islam terhadap manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru. Penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research) yang berlokasi di Jl. Tuanku Tambusai Ujung (depan Kantor Pro XL Pekanbaru), Pekanbaru, Riau. Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah untuk menjelaskan manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru, untuk menjelaskan kendala dalam manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru, dan untuk menjelaskan bagaimana tinjauan aspek Ekonomi Islam terhadap manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru. Populasi penelitian ini berjumlah 26 orang yang terdiri dari CP/Penggerak bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru dan 25 orang karyawan PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru. Karena jumlah populasi yang sedikit maka semua populasi dijadikan sampel. Teknik pengambilan sampel adalah total sampling. Sedangkan teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, dan angket. Data dari penelitian adalah data primer dan data sekunder yang kemudian menggunakan analisis deskriptif kualitatif. Dari penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru telah melakukan fungsi-fungsi dari manajemen yaitu perencanaan, pengorganisasian, penggerakan, dan controlling. Kendala dalam manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru adalah kendala dalam kurangnya pengalaman. Tinjauan dari aspek Ekonomi Islam terhadap manajemen pengelolaan bisnis multi level marketing syariah PT herba penawar Al wahida Indonesia (HPAI) Pekanbaru yaitu dari segi akhlak, kompensasi ekonomis, kemanusiaan dan spiritual dan struktur organisasi (kedekatan atasan dengan bawahan) sudah sesuai dengan tinjauan aspek Ekonomi Islam.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.2 Teologi Islam, Aqaid dan Ilmu Kalam > 297.273 Islam dan Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Syariah dan Hukum > Ekonomi Syari'ah
Depositing User: Mrs Rina Amelia -
Date Deposited: 10 Sep 2019 14:15
Last Modified: 10 Sep 2019 14:15
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/19826

Actions (login required)

View Item View Item