Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PEMBERIAN MOTIVASI OLEH GURU TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISIWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 8 KAMPAR

ROUDOTUL JANNAH, - (2022) PENGARUH PEMBERIAN MOTIVASI OLEH GURU TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISIWA PADA MATA PELAJARAN AQIDAH AKHLAK DI MADRASAH TSANAWIYAH NEGERI 8 KAMPAR. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)

Abstract

ABSTRAK Roudatul Jannah, (2022): Pengaruh Pemberian Motivasi oleh Guru terhadap Aktivitas Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Aqidah Akhlak di Madrasah Tsanawiyah Negeri 8 Kampar Tujuan penelitan ini untuk menguji pengaruh pemberian motivasi oleh guru terhadap aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di Madrasah Tsanawiyah Negeri 8 Kampar. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif degan pengumplan data melalui angket dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan regresi linear sederhana. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengaruh pemberian motivasi oleh guru terhadap aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran Aqidah Akhlak di Madrasah Tsanawiyah Negeri 8 Kampar diperoleh persamaan regresi sebagai berikut Y = 19,534+0,908 yang dapat diartikan bahwa variabel pemberian motivasi berpengaruh positif terhadap aktivitas belajar. Hal ini juga diuji dengan menggunakan uji parsial, menunjukkan pemberian motivasi berpengaruh positif karena dari hasil uji t, diketahui nilai t hitung 6,113 > 1,993 nilai signifikan sebesar 0,000 < 0,05 yang berarti Ho ditolak dan Ha diterima. Untuk nilai r hitung sebesar 0,579 lebih besar dari r tabel yaitu, 0,226, maka terdapat pengaruh pemberian motivasi terhadap aktivitas belajar siswa. Besar pengaruh (pemberian motivasi) terhadap (aktivitas belajar) sebesar 33,6%. Kata kunci: Pemberian Motivasi, Aktivitas Belajar Siswa,Aqidah Akhlak

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 20 Jan 2023 07:01
Last Modified: 20 Jan 2023 07:01
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/65258

Actions (login required)

View Item View Item