Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

THE USE OF QUIZIZZ APPLICATION ON STUDENTS’ ENGLISH VOCABULARY MASTERY AT JUNIOR HIGH SCHOOL IT AL-FITYAH PEKANBARU

YUSI WININGSIH, - (2022) THE USE OF QUIZIZZ APPLICATION ON STUDENTS’ ENGLISH VOCABULARY MASTERY AT JUNIOR HIGH SCHOOL IT AL-FITYAH PEKANBARU. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (639kB)
[img]
Preview
Text
SKRIPSI YUSI WININGSIH.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT Yusi Winingsih, (2022): Penggunaan Aplikasi Quizizz terhadap Penguasaan Kosa Kata Siswa di SMP IT Al- Fitayah Pekanbaru. Penelitian ini dilaksanakan berdasarkan masalah-masalah dalam belajar bahasa Inggris khususnya dalam pembelajaran kosa kata. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menetahui apakah ada perbedaan yang signifikan antara penguasaan kosa kata antara siswa yang diajarkan dengan menggunakan dan yang tidak menggunakan quizizz di SMP IT Al-Fityah Pekanbaru. Jenis penelitian ini adalah Quasi-Experiment. Populasi dari penelitian ini adalah siswa kelas delapan di SMP IT Al-Fityah Pekanbaru. Jumlah keseluruhan populasi adalah 40 siswa. Peneliti mengambil sampel dengan menggunakan total sampling. Kelas Experiment adalah kelas VIII B terdiri dari 25 siswa dan kelas control adalah kelas VIII A terdiri dari 15 siswa. Peneliti menggunakan Independent Sampel ttest untuk menganalisis data dengan menggunakan SPSS versi 23.0. Dari hasil data analisis peneliti menemukan bahwa ada perbedaan yang signifikan dari penguasaan kosa kata siswa antara siswa yang diajarkan dengan menggunakan quizizz dan siswa yang tidak diajarkan dengan menggunakan quizizz di SMP IT Al-Fityah Pekanbaru . Kesimpulannya, alternatif hipotesis (Ha) diterima dan null hipotesis (Ho) ditolak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Inggris
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 26 Dec 2022 08:39
Last Modified: 26 Dec 2022 08:39
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/64672

Actions (login required)

View Item View Item