AMELIA NUR HABIBAH, - (2026) EFEKTIVITAS PENDEKATAN GAMIFIKASI DENGAN MENGGUNAKAN APLIKASI DUOLINGO TERHADAP MAHARAH KALAM SISWA KELAS X MAN 3 KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text (Bab Gabungan)
SKRIPSI AMELIA NUR HABIBAH PBA (TANPA BAB HASIL) - Amelia Nur Habibah.pdf - Published Version Download (7MB) | Preview |
|
|
Text (Bab Hasil)
SKRIPSI AMELIA NUR HABIBAH PBA (BAB HASIL) - Amelia Nur Habibah.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (2MB) |
||
|
Text (Pernyataan)
Surat Pernyataan - Amelia Nur Habibah.pdf - Published Version Download (314kB) | Preview |
Abstract
Maharah Kalam merupakan keterampilan inti dalam berkomunikasi. Untuk itu penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Pendekatan Gamifikasi Dengan Menggunakan Aplikasi Duolingo Terhadap Maharah Kalam Siswa Kelas X MAN 3 Pekanbaru dan Penelitian ini merupakan penelitian Eksperiment dengan desain Pre-Test Post-Test Two Group. Adapun populasi penelitian ini terdiri dari seluruh siswa kelas X MAN 3 Pekanbaru sedangkan samplenya terdiri dari dua kelas yang berjumlah 59 siswa. Dengan menggunakan teknik purpose sampling. Teknik pengumpulan data meliputi Observasi, Tes, dan Dokumentasi. Teknik analisis data meliputi uji Normalitas, uji Homogenitas, Uji t, dan Uji N-Gain Score. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pendekatan Gamifikasi Dengan Menggunakan Aplikasi Duolingo Terhadap Maharah Kalam Siswa Kelas X MAN 3 Pekanbaru berpengaruh terhadap keterampilan berbicara terhadap siswa kelas X MAN 3 Pekanbaru. Hal ini dibuktikan dengan hasil uji t dua sampel independen, diperoleh nilai signifikansi statistik (Sig.) sebesar 0,001 < 0,05. Hal ini menunjukkan adanya perbedaan yang signifikan secara statistik antara rata-rata nilai post-test kelas kontrol dan kelas eksperimen. Hal ini berarti Ha diterima Ho ditolak.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
| Contributors: |
|
||||||||
| Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
| Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Bahasa Arab | ||||||||
| Depositing User: | Mr. doni s | ||||||||
| Date Deposited: | 23 Jan 2026 07:11 | ||||||||
| Last Modified: | 23 Jan 2026 07:11 | ||||||||
| URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/92726 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
