Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS UPT MANDAH

MAUSYIMATUL AFIFAH, - (2026) HUBUNGAN ASUPAN KARBOHIDRAT DENGAN KADAR GLUKOSA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS UPT MANDAH. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text
1 TANPA BAB 4 SYIMA - MAUSYIMATUL AFIFAH GIZI (1).pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB HASIL)
2 BAB 4 SYIMA - MAUSYIMATUL AFIFAH GIZI (1).pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)
[img]
Preview
Text
Surat Pernyataan Persetujuan Publikasi Tugas Akhir untuk Kepentingan Akademis - MAUSYIMATUL AFIFAH GIZI.pdf

Download (376kB) | Preview

Abstract

Diabetes melitus tipe 2 merupakan gangguan metabolik yang ditandai oleh peningkatan kadar glukosa darah dan sering dipengaruhi oleh pola konsumsi karbohidrat. Asupan karbohidrat yang berlebihan dapat memperburuk kontrol glikemik, sehingga penting untuk mengetahui pola konsumsi pasien di wilayah kerja Puskesmas UPT Mandah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara asupan karbohidrat dengan kadar glukosa darah pada penderita diabetes melitus tipe 2 di Wilayah Kerja Puskesmas UPT Mandah. Penelitian menggunakan desain kuantitatif dengan pendekatan cross-sectional. Sampel berjumlah 52 responden yang dipilih menggunakan teknik sampling jenuh. Asupan karbohidrat diperoleh melalui metode food recall 2x24 jam, sedangkan kadar glukosa darah diukur menggunakan glukometer. Analisis bivariat dilakukan menggunakan uji korelasi Spearman rho. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar responden memiliki asupan karbohidrat melebihi kebutuhan (71%) dan kadar glukosa darah yang tidak terkontrol (94%). Nilai rata-rata asupan karbohidrat responden adalah 291,8 ± 54,6 g/hari, sedangkan rata-rata kadar glukosa darah adalah 301 ± 64 mg/dL. Uji korelasi Spearman rho menunjukkan adanya hubungan yang bermakna antara asupan karbohidrat dengan kadar glukosa darah (r = 0,332; p = 0,016). Kata Kunci: asupan karbohidrat, diabetes melitus, kadar glukosa darah

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNUR PELITA SEMBIRING, -2018096903nurpelitasembiring@ymail.com
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Pertanian dan Peternakan > Gizi
Depositing User: Mrs. Rasdanelis -
Date Deposited: 22 Jan 2026 08:27
Last Modified: 22 Jan 2026 08:27
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/92649

Actions (login required)

View Item View Item