Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENDEKATAN SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW: PERANAN MANAJEMEN PENGETAHUAN BERBASIS DIGITAL PADA TRANSISI ENERGI BERKELANJUTAN

AULIA WULANDARI, - (2025) PENDEKATAN SYSTEMATIC LITERATURE REVIEW: PERANAN MANAJEMEN PENGETAHUAN BERBASIS DIGITAL PADA TRANSISI ENERGI BERKELANJUTAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (BAB Gabungan)
Aulia Wulandari - Aulia Wulandari.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB Hasil)
Aulia Wulandari (bab 4) - Aulia Wulandari.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (892kB)
[img]
Preview
Text (Surat Pernyataan)
Surat Pernyataan Serah Simpan Karya - Aulia Wulandari.pdf - Published Version

Download (124kB) | Preview

Abstract

Percepatan transisi menuju energi terbarukan merupakan salah satu strategi utama dalam meng hadapi krisis iklim global dan memenuhi target pembangunan berkelanjutan (Sustainability). Renewable Energy (RE) seperti tenaga surya, angin, dan bioenergi kini menjadi tulang punggung dalam agenda transisi energi. Namun, proses ini tidak hanya bergantung pada ketersediaan teknologi, tetapi juga pada kemampuan organisasi untuk mengelola, menyebarkan, dan meman faatkan pengetahuan secara efektif. Dalam konteks ini, Digital Knowledge Management (DKM) menjadi krusial sebagai fondasi dalam mendukung inovasi, kolaborasi, dan pengambilan keputusan berbasis data di sektor energi terbarukan. Penelitian ini menggunakan Metode Systematic Literature Review (SLR) dengan menganalisis dan mensintesis 90 artikel relevan yang diterbitkan dalam satu lustrum terakhir yang membahas integrasi DKM dalam sektor energi terbarukan. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa para peneliti sering menyebutkan pentingnya memanfaatkan Teori Socio-Technical pada DKM dan RE. Penjabaran di atas menunjukkan bahwa keberhasilan sistem tidak hanya ditentukan oleh teknologi, tetapi juga oleh faktor sosial yang membentuk, menggunakan, dan berinteraksi dengan teknologi tersebut. Interaksi timbal balik antara komponen teknis dan sosial sangat penting.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSAIDE, -2027089001saide@uin-suska.ac.id
Thesis advisorUNSPECIFIEDUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Mr. doni s
Date Deposited: 08 Jul 2025 07:32
Last Modified: 08 Jul 2025 07:32
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/89626

Actions (login required)

View Item View Item