Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH DIMENSI FRAUD DIAMOND DAN RELIGIUSITAS TERHADAP PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK MAHASISWA (Studi Empiris Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi UIN Suska Riau Tahun 2024)

CICA AUDIAH MAULANDA SIREGAR, - (2025) PENGARUH DIMENSI FRAUD DIAMOND DAN RELIGIUSITAS TERHADAP PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK MAHASISWA (Studi Empiris Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi UIN Suska Riau Tahun 2024). Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.

[img]
Preview
Text (BAB GABUNGAN)
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB HASIL - Cica Siregar.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB HASIL)
BAB HASIL - Cica Siregar.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (4MB)
[img]
Preview
Text (SURAT PUBLIKASI)
PERNYATAAN PUBLIKASI - Cica Siregar (1).pdf

Download (139kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK PENGARUH DIMENSI FRAUD DIAMOND DAN RELIGIUSITAS TERHADAP PERILAKU KECURANGAN AKADEMIK MAHASISWA (Studi Empiris Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi UIN Suska Riau Tahun (2024) Oleh: CICA AUDIAH MAULANDA SIREGAR 12170320176 Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dimensi fraud diamond dan religiusitas terhadap perilaku kecurangan akademik mahasiswa. Metode penelitian yang digunakan dalam pennelitian ini ialah menggunakan metode kuantitatif. Penelitian ini menggunakan data primer yang diporoleh dari responden melalui kuesinoer. Populasi dalam peneitian ini yaitu mahasiswa program studi S1 Akuntansi UIN sultan syarif kasim riau angkatan 2021. Metode pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode purposive sample, sedangkan metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis regresi linear dan diolah menggunakan aplikasi SPSS versi 26. Sampel dalam penelitian yaitu mahasiswa akuntansi angkatan 2021 yang mengambil konsentrasi audit sebanyak 63 mahasiswa/mahasiswi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembenaran (rasionalisasi) dan kemampuan (capability) berpengaruh signifikan terhadap perilaku kecurangan akademik mahasiswa. Sedangkan tekanan (pressure), kesempatan (opportunity), dan religiusitas tidak berpengaruh terhadap perilaku kecurangan akademik mahasiswa. Hasil uji Adjusted R-Square menunjukkan bahwa variabel independen yang dilakukan dalam penelitian ini dapat menjelaskan variabel dependen sebesar 76% sedangkan sisanya 24% dipengaruhi oleh variabel lainnya yang tidak diteliti dalam penelitian ini. Kata Kunci: Perilaku Kecurangan Akademik, Fraud Diamond, Religiusitas

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNASRULLAH DJAMIL, -2008087801nasrullah.djamil@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: Mrs. Rasdanelis -
Date Deposited: 07 Jul 2025 07:48
Last Modified: 07 Jul 2025 07:48
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/89541

Actions (login required)

View Item View Item