Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERBANDINGAN PERFORMA ALGORITMA SVR, LSTM, DAN SARIMA DALAM PERAMALAN PRODUKSI KELAPA SAWIT

DESVITA HENDRI, - (2025) PERBANDINGAN PERFORMA ALGORITMA SVR, LSTM, DAN SARIMA DALAM PERAMALAN PRODUKSI KELAPA SAWIT. Building of Informatics, Technology and Science (BITS), 7 (1). pp. 54-62. ISSN ISSN 2684-8910 (media cetak) ISSN 2685-3310 (media online)

[img]
Preview
Text (JURNAL ARTIKEL)
SKRIPSI-DESVITA HENDRI - DESVITA HENDRI SISTEM INFORMASI.pdf - Published Version

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (PERNYATAAN PUBLIKASI)
Surat pernyataan (1) - DESVITA HENDRI SISTEM INFORMASI.pdf - Published Version

Download (242kB) | Preview

Abstract

Produksi kelapa sawit di Indonesia mengalami fluktuasi yang signifikan akibat berbagai faktor seperti cuaca, kesuburan tanah, dan kondisi tandan buah. Perubahan ini berdampak pada stabilitas harga, pasokan, dan perencanaan industri kelapa sawit. Oleh karena itu, untuk meningkatkan pengambilan keputusan di industri ini diperlukan metode peramalan yang akurat untuk meningkatkan pengambilan keputusan yang tepat mengenai distribusi. Penelitian ini bertujuan membandingkan kinerja tiga metode peramalan berbasis machine learning, yaitu Support Vector Regression (SVR), Long Short-Term Memory (LSTM), dan Seasonal Autoregressive Integrated Moving Average (SARIMA), dalam memprediksi produksi kelapa sawit berdasarkan data historis selama 10 tahun terakhir yang diperoleh dari PTPN V Riau. Hasil evaluasi menunjukkan bahwa model SVR dengan kernel linear memberikan performa terbaik dengan nilai MSE 4.1718, RMSE 0.0020, MAE 0.0018, MAPE 0.2014% dan R2 0.9988. Model SVR memberikan hasil prediksi yang lebih unggul dibandingkan dengan LSTM dan SARIMA dalam peramalan produksi kelapa sawit. Penelitian ini diharapkan dapat memberikan kontribusi nyata dalam pengembangan sistem prediksi produksi yang lebih andal, sehingga mendukung efisiensi operasional dan stabilitas industri kelapa sawit di Indonesia.

Item Type: Article
Contributors:
ContributionContributorsNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorINGGIH PERMANA, -2010128801inggihpermana@uin-suska.ac.id
Thesis advisorFEBI NUR SALISAH, -2002029002febinursalisah@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Ayu - Apriliani
Date Deposited: 23 Jun 2025 04:01
Last Modified: 23 Jun 2025 04:01
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/88753

Actions (login required)

View Item View Item