Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PERAN DINAS SOSIAL TERHA DAP PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

Emilda Rosita, Emilda (2024) PERAN DINAS SOSIAL TERHA DAP PENANGGULANGAN KEMISKINAN DI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (400kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran Dinas Sosial dalam penanggulangan kemiskinan di Kabupaten Kuantan Singingi. Dengan mengacu pada aspek pendidikan, fasilitasi dan kesejahteraan sosial. Penelitian ini mengidentifikasi kebijakan dan program yang diterapkan oleh Dinas Sosial untuk meningkatkan kualitas hidup masyarakat. Metode yang digunakan dalam penelitian ini kualitatif deskriptif. Metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, Dinas Sosial Kabupaten Kuantan telah melaksanakan beberapa program pendidikan dan perlindungan sosial yang bertujuan untuk memenuhi kebutuhan dasar masyarakat miskin. Masyarakat menilai bahwa meskipun ada kemajuan yang dicapai melalui program Dinas Sosial, terdapat kebutuhan untuk meningkatkan transparansi, akuntabilitas, dan partisipasi masyarakat. Untuk meningkatkan efektivitas program penanggulangan kemiskinan, Dinas Sosial perlu memperkuat sistem pendataan, kolaborasi antar instansi, serta meningkatkan partisipasi masyarakat dalam proses perencanaan dan evaluasi program.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSITTI RAHMAH, -2008056401-
Uncontrolled Keywords: Peran, Dinas Sosial, Kemiskinan, Kabupaten Kuantan Singingi
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 350 Administrasi Negara, Ilmu Kemiliteran > 351 Administrasi Negara
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Administrasi Negara
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 16 Oct 2024 07:16
Last Modified: 16 Oct 2024 07:16
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/84206

Actions (login required)

View Item View Item