Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PELAKSANAAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK (TAK) DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL PADA PASIEN SKIZOFRENIA DI REHABILITASI PSIKOSOSIAL RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN PROVINSI RIAU

Mailiana, - (2024) PELAKSANAAN TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK (TAK) DALAM MENINGKATKAN KETERAMPILAN SOSIAL PADA PASIEN SKIZOFRENIA DI REHABILITASI PSIKOSOSIAL RUMAH SAKIT JIWA TAMPAN PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (905kB)

Abstract

Masa era globalisasi adanya tuntutan hidup dan masalah hidup yang semakin meningkat yang dapat menjadi pemicu stres pada kehidupan manusia, gangguan kejiwaan pun semakin meningkat, sebagian penderita terdiri dari berbagai social ekonomi baik di atas, menengah maupun kalangan bawah. Masalah gangguan jiwa pun dapat terus meningkat jika tidak dilakukan penanganan. Adapun tahapan-tahapan TAK ada lima tahapan yaitu, Pre kelompok, Fase kelompok, Fase kerja, Tahap, Tahap terminasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana Pelaksanaan Terapi Aktivitas Kelompok Dalam Meningkatkan Keterampilan Sosial Pada Pasien Skizofrenia. Studi ini menggunakan pendekatan Kualitatif dengan melakukan wawancara mendalam kepada perawat yang bertugas sebagai pemberian TAK. Adapun tujuan utama diberikan TAK ini adalah agar pasien mampu bersosialisasi, mampu berekspresi, mampu bercerita terhadap apa yang dirasakannya. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh terhadap pelaksanaan TAK dalam meningkatkan keterampilan sosial pada pasien skizofrenia. Hal ini terbukti dari peningkatan kemampuan pasien dalam berkomunikasi,bekerjasama,dan memecahkan masalah. Peningkatan keterampilan sosial dapat membantu pasien skizofrenia untuk lebih mandiri dan produktif di masyarakat untuk menghadapi peristiwa kehidupan yang penuh tekanan dan kerepotan sehari-hari, mereka akan lebih mahir dalam memecahkan masalah dan tantangan yang muncul dalam kehidupan mereka, akibatnya stress cenderung memicu kemunduran fungsi sosial pada skizofrenia. Selain itu, dampak perlindungan dari pelatihan keterampilan sosial melalui TAK juga membantu individu menstabilkan penyakit mereka, meningkatkan kepatuhan mereka terhadap pengobatan dan perawatan psikososial, dan mendorong kemajuan menuju pemulihan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSILAWATI, -2002096901silawati@uin-suska.ac.id
Uncontrolled Keywords: Terapi Aktivitas Kelompok, Keterampilan Sosial, Skizofrenia
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Bimbingan Konseling Islam
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 26 Jul 2024 08:30
Last Modified: 26 Jul 2024 08:30
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/83676

Actions (login required)

View Item View Item