NURHAKIKI AMALIAH, - (2024) IDENTIFIKASI DAN POPULASI SERANGGA PENGUNJUNG BUNGA KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) DI KECAMATAN KERITANG KABUPATEN INDRAGIRI HILIR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
|
Text
FILE LENGKAP KECUALI HASIL PENELTIIAN (BAB IV).pdf Download (3MB) | Preview |
|
Text (BAB IV)
FILE HASIL PENELTIIAN (BAB IV).pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (1MB) |
Abstract
NURHAKIKI AMALIAH (2024):IDENTIFIKASI DAN POPULASI SERANGGA PENGUNJUNG BUNGA KELAPA SAWIT (Elaeis guineensis Jacq.) DI KECAMATAN KERITANG KABUPATEN INDRAGIRI HILIR Tanaman kelapa sawit merupakan tanaman berumah satu atau monoecious, dan bereproduksi dengan penyerbukan silang. Serangga yang mengunjungi bunga kelapa sawit tidak hanya berperan sebagai polinator tetapi juga predator dan herbivora. Informasi mengenai serangga pengunjung bunga kelapa sawit di Riau masih terbatas, terutama di Kabupaten Indragiri Hilir. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui jenis, populasi dan peranan serangga pengunjung pada bunga kelapa sawit di Kecamatan Keritang. Penelitian ini telah dilaksanakan pada bulan November sampai Desember 2023 di Kecamatan Keritang Kabupaten Indragiri Hilir. Penelitian ini menggunakan cara survei secara langsung, dengan metode pengambilan sampel yang dipilih secara purposive sampling, sebanyak 6 batang kelapa sawit berumur 4 tahun yang bunga jantan dan bunga betinanya sudah terbuka seludangnya. Parameter pengamatan yaitu identifikasi jenis, populasi dan peranan serangga pengunjung bunga kelapa sawit. Hasil penelitian didapatkan 6 ordo, 10 famili dan 11 jenis serangga. Kata kunci : Bunga kelapa sawit, Indragiri Hilir, identifikasi, serangga pengunjung dan tanaman kelapa sawit.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||||||
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 630 Usaha Tani, Pertanian, Teknologi Pertanian 000 Karya Umum |
||||||||||||
Divisions: | Fakultas Pertanian dan Peternakan > Agroteknologi | ||||||||||||
Depositing User: | fapertapet - | ||||||||||||
Date Deposited: | 21 Jul 2024 04:42 | ||||||||||||
Last Modified: | 21 Jul 2024 04:42 | ||||||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/82882 |
Actions (login required)
View Item |