NOVIA KHAIYIRA SABITA, - (2024) PENGARUH PERENCANAAN PAJAK, STRUKTUR MODAL, BIAYA OPERASIONAL, DAN MANAJEMEN LABA TERHADAP PPh BADAN TERUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR INDUSTRI YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE 2022-2023. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
SKRIPSI TANPA BAB IV.pdf Download (2MB) | Preview |
|
Text (BAB IV)
SKRIPSI BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (650kB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perencanaan pajak, struktur modal, biaya operasional dan manajemen laba terhadap PPh badan terutang pada Perusahaan manufaktur sektor industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Sampel penelitian ini diperoleh dengan menggunakan teknik purposive sampling, sehingga diperoleh 16 sampel Perusahaan dengan periode penelitian 2022-2023. Data sekunder yang diterapkan di riset ini didapatkan dari laporan tahunan perusahaan. Analisis data menerapkan regresi data panel, dimana melibatkan uji hipotesis, pemilihan model regresi data panel, uji asumsi klasik, dan analisis statistik deskriptif. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial, bahwa biaya operasional memiliki pengaruh positif terhadap PPh badan terutang. Sedangkan perencanaan pajak, struktur modal dan manajemen laba tidak memiliki pengaruh terhadap PPh badan terutang. Di sisi lain, perencanaan pajak, struktur modal, biaya operasional dan manajemen laba secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap PPh badan terutang.
Item Type: | Thesis (Skripsi) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | 000 Karya Umum | ||||||||
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi | ||||||||
Depositing User: | fekon - | ||||||||
Date Deposited: | 18 Jul 2024 07:33 | ||||||||
Last Modified: | 18 Jul 2024 07:35 | ||||||||
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/82262 |
Actions (login required)
View Item |