Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

POLA KOMUNIKASI MAHASISWA RANTAU DAN ORANG TUA DI ERA DISRUPSI PADA MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU

FAJRA AULIA RAMADHANI, - (2024) POLA KOMUNIKASI MAHASISWA RANTAU DAN ORANG TUA DI ERA DISRUPSI PADA MAHASISWA ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS DAKWAH DAN KOMUNIKASI UIN SUSKA RIAU. Skripsi thesis, UIN SUSKA RIAU.

[img]
Preview
Text
Skripsi-Fajra Aulia Ramadhani.pdf - Published Version

Download (4MB) | Preview
[img] Text
fajra aulia- bab v.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Nama : Fajra Aulia Ramadhani Prodi : Ilmu Komunikasi Judul : Pola Komunikasi Mahasiswa Rantau dan Orang Tua di Era Disrupsi pada Mahasiswa Ilmu Komunikasi Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Suska Riau Era disrupsi dan perkembangan zaman telah mengubah pola hidup manusia semakin praktis. Masyarakat dituntut unutk dapat beradaptasi terhadap perubahan yang terjadi. Penggunaan sosial mempengaruhi tatanan dan gaya hidup secara signifikan. Media sosial mengubah kehidupan sehari hari terhubung dengan dunia digital, yang mempengaruhi kebiasaan dan perilaku kita. Pola komunikasi, hubungan sosial, dan cara kita bekerja mengalami perubahan drastis. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab pertanyaan mengenai bagaimana pola komunikasi yang terbentuk antara mahasiswa rantau dan orang tua di era disrupsi saat ini. Ketiga pola komunikasi ini saling melengkapi dan dapat diterapkan secara bersinergi untuk membangun komunikasi yang efektif dalam keluarga. Pendekatan yang fleksibel dan adaptif ini didukung oleh Teori Pola Komunikasi Keluarga dan Komunikasi Interpersonal, yang menekankan pentingnya percakapan terbuka, konformitas, dan interaksi yang mendukung dalam membentuk realitas sosial keluarga. Dengan mengintegrasikan elemen-elemen dari pola komunikasi otoriter, membebaskan, dan demokratis, orang tua dapat menciptakan lingkungan yang mendukung perkembangan anak secara holistik, menjaga keseimbangan antara bimbingan dan kebebasan, serta memperkuat ikatan emosional meskipun terpisah oleh jarak fisik. Hal ini sangat relevan di era disrupsi, di mana teknologi dapat digunakan untuk memfasilitasi komunikasi yang efektif dan bermakna antara orang tua dan anak, memastikan dukungan yang berkelanjutan dalam menghadapi tantangan zaman modern. Kata Kunci : Era Disrupsi, Pola Komunikasi, Mahasiswa Rantau, Orang Tua

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisortoni hartono, -2005067801tonihartono1978@gmail.com
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 15 Jul 2024 03:15
Last Modified: 15 Jul 2024 03:21
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/81610

Actions (login required)

View Item View Item