Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KOMPARASI METODE K-NEAREST NEIGHBORS DAN LONG SHORT TERM MEMORY PADA KLASIFIKASI TERJEMAHAN AL-QUR’AN

Nurul Fatiara, - (2024) KOMPARASI METODE K-NEAREST NEIGHBORS DAN LONG SHORT TERM MEMORY PADA KLASIFIKASI TERJEMAHAN AL-QUR’AN. KOMPARASI METODE K-NEAREST NEIGHBORS DAN LONG SHORT TERM MEMORY PADA KLASIFIKASI TERJEMAHAN AL-QUR’AN, 6 (2). ISSN 2656 7393

This is the latest version of this item.

[img]
Preview
Text
Repository Nurul Fatiara.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Al-Qur’an merupakan kitab suci yang diturunkan untuk umat islam. Secara harfiah, Al-Qur'an berasal dari kata qara’a yang artinya membaca atau mengumpulkan. Namun untuk memahami terjemahan dari Al-Qur’an tidaklah mudah. Salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memahami dan mempelajarinya adalah melakukan klasifikasi terhadap terjemahan ayat Al-Qur’an. Penelitian ini mengklasifikasikan terjemahan Al-Qur'an bahasa Indonesia ke enam kelas yang berbeda. Metode yang digunakan adalah K-Nearest Neighbor (KNN) dan Long Short Term Memory (LSTM) dan membandingkan kedua metode untuk mendapatkan hasil performa klasifikasi yang tertinggi. Hasil klasifikasi menunjukkan model LSTM menghasilkan performa klasifikasi yang lebih tinggi yaitu berupa rata-rata F1-Score sebesar 65% dan rata-rata accuracy 96% dibandingkan model KNN dengan nilai rata-rata F1-Score sebesar 55% dan rata-rata accuracy 93%.

Item Type: Article
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorNAZRUDDIN SAFAAT HARAHAP, -2004068202nazruddin.safaat@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 10 Jul 2024 07:33
Last Modified: 10 Jul 2024 07:33
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/81286

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item