Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH PAJAK, EXCHANGE RATE, INTANGIBLE ASET, TUNNELING INCENTIVE, DAN MEKANISME BONUS TERHADAP TRANSFER PRICING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022)

FADILLA, - (2024) PENGARUH PAJAK, EXCHANGE RATE, INTANGIBLE ASET, TUNNELING INCENTIVE, DAN MEKANISME BONUS TERHADAP TRANSFER PRICING (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI SEKTOR PERTAMBANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2020-2022). Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI TANPA BAB IV.pdf

Download (2MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
SKRIPSI BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (593kB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pajak, exchange rate, intangible asset, tunneling incentive, dan mekanisme bonus terhadap transfer pricing pada perusahaan manufaktur sektor pertambangan yang terdaftar di bursa efek indonesia pada tahun 2020-2022. Penentuan sampel dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling. Jumlah sampel pada penelitian ini sebanyak 13 perusahaan. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh melalui laporan keuangan perusahaan. Analisis data menggunakan regresi data panel dengan menggunakan Eviews 12. Hasil analisis regresi data panel menunjukkan variabel pajak, intangible asset berpengaruh terhadap transfer pricing, dan exchange rate, tunneling incentive, dan mekanisme bonus tidak berpengaruh terhadap transfer pricing. Pengujian Determinasi (R2) menunjukkan bahwa 50,51% transfer pricing dapat dijelaskan oleh variabel pajak, exchange rate, intangible asset, tunneling incentive, dan mekanisme bonus, sedangkan 49,49% dijelaskan oleh variabel lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorDr Khairil Henry, S. E., M.Si. Ak, -197511292008011009khairilhenry@uin-suska.ac.id
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 330 Ilmu Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Akuntansi
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 10 Jul 2024 03:08
Last Modified: 10 Jul 2024 03:09
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/81119

Actions (login required)

View Item View Item