Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI KOMUNIKASI LEMBAGA ADAT KAMPAR (LAK) DALAM MEMPERTAHANKAN ADAT BASIACUONG DI DESA PULAU TERAP KABUPATEN KAMPAR

REKXY ISLAMI, - (2024) STRATEGI KOMUNIKASI LEMBAGA ADAT KAMPAR (LAK) DALAM MEMPERTAHANKAN ADAT BASIACUONG DI DESA PULAU TERAP KABUPATEN KAMPAR. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI FULL TANPA BAB V REKXY ISLAMI.pdf

Download (2MB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB V HASIL PENELITIAN REKXY ISLAMI.pdf

Download (523kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh rendahnya minat dan keinginan generasi muda Desa Pulau Tarap dalam mempelajari adat basiacuong. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya dan strategi komunikasi Pentahelix yang digunakan Lembaga Adat Kampat (LAK) dalam mempertahankan adat basiacuong di Desa Pulau Terap Kecamatan Kuok Kabupaten Kampar. Informan dalam penelitian ini terdiri dari lima (5) orang, yaitu akademisi, bisnis, komunitas, pemerintah, dan media. Teknik pengumpulan data yaitu menggunakan teknik observasi, wawancara, dokumentasi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif analisis dan penelitian lapangan. Hasil penelitian ini menunjukkan (1) rendahnya minat generasi muda dalam mempelajari adat basiacuong, (2) komunitas adat berupaya mengimbau orang tua dan ninik mamak untuk mengajarkan adat basiacuong kepada anak dan kemenakan, (3) pemerintah berupaya mengalokasikan dana desa untuk program pelatihan adat basiacuong, (4) akademisi berupaya mengajak pemerintah dan komunitas adat untuk membuat program pelatihan adat basiacuang, (5) bisnis berupaya mengadakan festival dan lomba adat basiacuong, dan (6) media berupaya mempromosikan adat basiacuang lewat media sosial dan media cetak. Kata Kunci :Basiacuong, Pentahelix, Strategi, Komunikasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorFIRDAUS EL HADI2012127602firdaus.elhadi@uin-suska.ac.id
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 04 Jul 2024 06:54
Last Modified: 04 Jul 2024 06:54
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80553

Actions (login required)

View Item View Item