Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH DANA ZAKAT DALAM MENGURANGI TINGKAT KEMISKINAN MUSTAHIK DI BAZNAS KABUPATEN BINTAN

Mar’atul Husna Fadhila, Husna (2023) PENGARUH DANA ZAKAT DALAM MENGURANGI TINGKAT KEMISKINAN MUSTAHIK DI BAZNAS KABUPATEN BINTAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (530kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dana zakat dalam mengurangi tingkat kemiskinan mustahik di BAZNAS Kabupaten Bintan. Metodologi yang digunakan adalah metode deskriptif kuantitatif persentase. Adapun populasi dalam penelitian ini adalah mustahik di Kabupaten Bintan. Sampel yang diambil sebanyak 177 orang dengan menggunakan teknik purposive sampling. Adapun Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini dikumpulkan melalui angket dan dokumentasi yang dianalisis secara deskriptif kuantitatif. Objek dalam penelitian ini adalah dana zakat yang disalurkan oleh BAZNAS Kabupaten Bintan. Berdasarkan metode tersebut maka variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah variabel X untuk Dana Zakat dan variabel Y untuk Mustahik di Kabupaten Bintan. Dalam penelitian ini diukur melalui 3 indikator untuk variable X yaitu sasaran pendistribusian dana zakat, pelatihan/pembinaan yang diadakan BAZNAS Kabupaten Bintan dan pengawasan serta 2 indikator untuk variable Y yaitu penerapan dan penerimaan. Adapun hasil penelitian dapat diambil kesimpulan bahwa Pengaruh Dana Zakat Dalam Mengurangi Kemiskinan Mustahik Di BAZNAS Kabupaten Bintan yang diukur melalui 5 indikator tersebut adalah “sangat baik” .

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorKHAIRUDDIN2017087204khairuddin.72@uin-suska.ac.id
Uncontrolled Keywords: Dana Zakat, Kemiskinan Mustahik
Subjects: 200 Agama > 290 Agama Selain Kristen > 297 Islam > 297.7 Perkembangan Islam > 297.74 Dakwah Islam, Penyebaran Islam
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Manajemen Dakwah
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 03 Jul 2024 07:09
Last Modified: 03 Jul 2024 07:09
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/80403

Actions (login required)

View Item View Item