Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH ASPEK KEUANGAN INTERNAL PERUSAHAAN TERHADAP LIKUIDITAS PERUSAHAAN SUBSEKTOR MEDIA DAN ENTERTAINMENT YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2021-2022

RICA OKTARISA WIDI, - (2024) PENGARUH ASPEK KEUANGAN INTERNAL PERUSAHAAN TERHADAP LIKUIDITAS PERUSAHAAN SUBSEKTOR MEDIA DAN ENTERTAINMENT YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN 2021-2022. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
SKRIPSI TANPA BAB V.pdf

Download (4MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
SKRIPSI BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (733kB)

Abstract

Fenomena perusahaan memiliki likuiditas rendah dan dibawah standarisasi dibandingkan perusahaan pesaing dalam lingkup bisnis atau industri yang sama bisa dipengaruhi oleh beberapa faktor baik faktor internal atau eksternal. Tujuan dalam penelitian ini untuk melihat atau membuktikan aspek keuangan internal seperti perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan dan perputaran modal kerja mempengaruhi likuiditas perusahaan. Publikasi laporan tahunan masing masing emiten pada subsektor media dan entertainment yang terdaftar di BEI tahun 2021-2022 dijadikan tolak ukur utama data penelitian ini yang sering dikenal dengan data sekunder. Dengan jumlah populasi dan sampel 14 perusahaan. Dalam proses analisa data menggunakan regresi data panel dan common effect model dengan bantuan software eviews versi 10. Hasil yang diperoleh secara parsial perputaran kas, perputaran piutang dan perputaran persediaan berpengaruh terhadap likuiditas perusahaan. Sedangkan Perputaran modal kerja tidak berpengaruh terhadap likuiditas perusahaan. Berdasarkan uji simultan perputaran kas, perputaran piutang, perputaran persediaan dan perputaran modal kerja berpengaruh signifikan terhadap likuiditas perusahaan media dan entertainment yang terdaftar di BEI tahun 2021-2022. Dengan perolehan adjusted R² senilai 0.4349 atau 43,49% artinya variabel independent dalam penelitian ini mempengaruhi variabel dependent. Sebaliknya 56,51% variabel independent diluar penelitian yang mempengaruhi variabel likuiditas.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorYusrialis2010087901yusrialis@uin-suska.ac.id
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu-ilmu Terapan > 650 Bisnis > 658 Manajemen Umum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Ilmu Sosial > Manajemen
Depositing User: fekon -
Date Deposited: 19 Jun 2024 03:20
Last Modified: 19 Jun 2024 03:20
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/79437

Actions (login required)

View Item View Item