Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

KONTRIBUSI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP SIKAP SPIRITUAL DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL SISWA SMA NEGERI 7 PEKANBARU

DERMA FITRIA BAKTI, - (2024) KONTRIBUSI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM TERHADAP SIKAP SPIRITUAL DAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL SISWA SMA NEGERI 7 PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN SKRIPSI KECUALI BAB IV.pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV PEMBAHASAN.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Derma Fitria Bakti, (2024): Kontribusi Pendidikan Agama Islam terhadap Sikap Spiritual dan Tanggung Jawab Sosial Siswa SMA Negeri 7 Pekanbaru Penelitian ini bertujuan untuk menguji kontribusi Pendidikan Agama Islam terhadap sikap spiritual siswa dan tanggung jawab sosial siswa di SMA Negeri 7 Pekanbaru. Penelitian dengan pendekatan kuantitatif ini menggunakan desain korelasi. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 228 orang, dan pengambilan sampel menggunakan teknik sampel acak (simple random sampling). Pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Sementara itu, teknik analisis data menggunakan uji regresi linear sederhana. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Pendidikan Agama Islam memiliki kontribusi terhadap sikap spiritual siswa SMA Negeri 7 Pekanbaru dengan nilai t hitung 7.578 > t tabel 2,035 dan Pendidikan Agama Islam memiliki kontribusi terhadap tanggung jawab sosial siswa di SMA Negeri 7 Pekanbaru dengan nilai t hitung 6,620 > t tabel 2,035. Maka Ha diterima dan Ho ditolak. Dengan besar kontribusi 63,5% untuk sikap spiritual dan 57% untuk tanggung jawab sosial. Persentase tersebut menunjukkan PAI memiliki kontribusi yang sangat baik terhadap sikap spiritual dan tanggung jawab sosial siswa. Kata Kunci: Pendidikan Agama Islam, Sikap Spiritual, Tanggung Jawab Sosial

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorSOPYAN, -2013047101sopyan@uin-suska.ac.id
Subjects: 000 Karya Umum
300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Agama Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 06 Jun 2024 03:22
Last Modified: 06 Jun 2024 03:22
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/79145

Actions (login required)

View Item View Item