Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

OPTIMALISASI INSTAGRAM SEBAGAI MEDIA PROMOSI OLEH-OLEH RENDANG KHAS SUMATERA BARAT PADA AKUN @rendanggadih.official

Natasha Zhonetha, Natasha (2024) OPTIMALISASI INSTAGRAM SEBAGAI MEDIA PROMOSI OLEH-OLEH RENDANG KHAS SUMATERA BARAT PADA AKUN @rendanggadih.official. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (807kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bagaimana Rendang Gadih menggunakan media sosial instagram @rendanggadih.official sebagai media promosi oleh-oleh rendang khas Sumatera Barat. Penelitian ini menggunakan teori komunikasi pemasaran dengan konsep bauran promosi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dan teknik pengumpulan datanya meliputi observasi, wawancara, dokumentasi, dan studi pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Rendang Gadih mengupayakan penggunaan media sosial instagram sebagai media promosi oleh-oleh rendang khas Sumatera Barat. Rendang Gadih memanfaatkan fitur yang tersedia pada instagram seperti stories, feeds, live, highlights, reels, instagram ads, sebagai media dalam membagikan konten promosi, menyampaikan informasi mengenai produk, potongan harga, testimoni, serta membangun hubungan yang baik dengan konsumen. Dengan memanfaatkan penggunaan sosial media instagram dengan optimal, Rendang Gadih meningkatkan promosi oleh-oleh Rendang khas Sumatera Barat dan mendapatkan kepercayaan konsumen, membangun citra yang baik, serta meningkatkan penjualan produknya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Contributors:
ContributionNameNIDN/NIDKEmail
Thesis advisorFEBBY AMELIA TRISAKTI, -2013029402UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Optimalisasi, Media Sosial, Promosi, Rendang Gadih
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 03 Jun 2024 04:24
Last Modified: 03 Jun 2024 04:24
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/78806

Actions (login required)

View Item View Item