Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

OPTIMASI PRODUKSI PADA PERUSAHAAN HOLLAND BAKERY SUDIRMAN PEKANBARU MENGGUNAKAN LINIER PROGRAMMING

Jumarin (2012) OPTIMASI PRODUKSI PADA PERUSAHAAN HOLLAND BAKERY SUDIRMAN PEKANBARU MENGGUNAKAN LINIER PROGRAMMING. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
2012_2012172MT.pdf

Download (4MB) | Preview

Abstract

Hambatan besar yang dihadapi perusahaan kue adalah memformulasi jumlah jenis kue roti yang diproduksi sehingga kebutuhan akan bahan yang terbatas dapat mendatangkan keuntungan yang maksimal. Tujuan penelitian ini adalah memformulasikan optimasi produksi pada Holland Bakery Sudirman Pekanbaru sehingga mencapai solusi yang optimum dengan keuntungan maksimal. Penelitian ini menggunakan linier programming dengan metode simpleks dan diselesaikan dengan software POM for windows. Hasil analisis jumlah jenis kue yang diproduksi yang optimum pada Holland Bakery Sudirman Pekanbaru yaitu, jumlah produksi jenis Kue Roti Bolu sebanyak 150 buah, Kue Roti Gulung sebanyak 70 buah, Kue Roti Mandarin sebanyak 45 buah, Kue Roti Tiga Rasa sebanyak 65 buah, Kue Roti Chocalate sebanyak 80 buah, Kue Roti coklat sebanyak 60 buah, Kue Roti Isi Coklat sebanyak 130 buah, Kue Roti Keju Coklat sebanyak 31 buah, Kue Roti Jagung sebanyak 110 buah, Kue Roti Kelapa sebanyak 26 buah, Kue Roti srikaya sebanyak 38 buah, Kue Roti Pisang Coklat sebanyak 1 buah, Kue Roti Pisang Keju sebanyak 47 buah, Kue Roti Kacang Merah sebanyak 14 buah, jumlah produksi jenis kue Roti Kacang Hijau sebanyak 79 buah, Kue Roti Manis sebanyak 3 buah. Produksi pada Holland Bakery Sudirman dengan kombinasi jumlah jenis kue dapat menghasilkan keuntungan maksimal sebesar Rp 2.922.200,00. Katakunci : Linier programming, metode simpleks, optimasi

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 500 Ilmu-ilmu Alam dan Matematika > 510 Matematika > 519 Matematika Terapan
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Matematika
Depositing User: Mutiara Jannati
Date Deposited: 19 Sep 2016 06:15
Last Modified: 19 Sep 2016 06:15
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/7587

Actions (login required)

View Item View Item