Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

Analisis Perbandingan Website e-commerce Menggunakan Webqual 4.0

Idria Maita, - and Marni, - and Des Suryani, - and Wirta Agustin, - (2023) Analisis Perbandingan Website e-commerce Menggunakan Webqual 4.0. Seminar Nasional Teknologi Informasi, Komunikasi dan Industri (SNTIKI-10) Fakultas Sains dan Teknologi, UIN Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
Analisis Perbandingan Website.pdf

Download (355kB) | Preview

Abstract

Teknologi informasi dan komunikasi sangat berkembang pesat pada saat ini dengan munculnya ecommerce.E-commerce adalah penggunaan jaringan komunkasi dan komputer untuk memudahkan para pengguna untuk berbelanja secara mudah dan cepat.Dengan semakin berkembangnya e-commerce khususnya di Indonesia menyebabkan persaingan ketat antar bisnis yang bergerak dibidang yang sama.Penelitian ini bersifaat kuantitatif untuk membanding kualitas dari dua website e-commerce yaitu lazada.co.id dan tokopedia.com. Teknik analisa data menggunakan statistik Struktural Equation Modelling (SEM) berbasis Partial Least Square (PLS)dan perangkat lunak SmartPLS untuk membuktikan hubungan antar variabel penelitian. Hasil perbandingan dari kedua website ini berdasarkan T Statistic pada SmartPLS adalah bahwa nilai hipotesis dari website Lazada terdapat dua hipotesis yang diterima yaitu IQ dengan nilai 2.250 dan SIQ dengan nilai 2.476 lebih besar dari nilai t tabel 0.6. Sedangkan Tokopedia semua hopotesis ditolak karena nilai t Statistic lebih rendah dari nilait tabel 0.6. Kata Kunci : e-commerce, webqual 4.0, kualita website, SEM, SmartPLS

Item Type: Article
Subjects: 000 Karya Umum > 005 Program Komputer, program-program, data
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: Gusneli -
Date Deposited: 03 May 2023 07:09
Last Modified: 03 May 2023 07:09
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/70449

Actions (login required)

View Item View Item