Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

GAYA HIDUP REMAJA PENGGUNA GADGET DI KOTA PEKANBARU

Gabriella Putri Wijaya (2015) GAYA HIDUP REMAJA PENGGUNA GADGET DI KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
fm.pdf

Download (178kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (36kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (40kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (22kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (20kB) | Preview
[img]
Preview
Text
em.pdf

Download (14kB) | Preview

Abstract

Gaya hidup adalah pola hidup seseorang di dunia yang diekspresikan dalam aktivitas, minat, dan opininya (Kotler, 2009). Gaya hidup pengguna gadget adalah pola hidup seseorang dalam menghabiskan waktunya dengan gadget, apa yang menjadi kegemaran dan pandangannya tentang gadget. Teknologi yang semakin canggih membawa gadget menjadi barang yang diinginkan setiap orang terutama remaja. Penelitian ini bertujuan untuk melihat gambaran gaya hidup remaja pengguna gadget dan melihat aspek gaya hidup remaja pengguna. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif berupa survey dengan teknik pengambilan sampel yaitu purposive sampling. Jumlah sampel sebanyak 810 orang. Data dianalisis dengan menggunakan statistik deskriptif dan uji perbedaan. Hasil penelitian menyatakan gaya hidup remaja pengguna gadget di Pekanbaru tergolong tinggi dengan persentase 73,6 % yang didominasi oleh activities dengan persentase 83,6 %, opinion 72,2% dan interest 53,8. Analisis tambahan adanya perbedaan gaya hidup antara remaja laki-laki dan perempuan pada dimensi interest yang artinya antara remaja perempuan dan laki-laki memiliki minat yang berbeda dalam menggunakan gadget. Namun tidak ada perbedaan pada dimensi activities dan opinion berdasarkan jenis kelamin. Kata Kunci: Gaya Hidup, Gagdet, dan Remaja

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Bagian Psikologi Klinis dan Agama
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 31 Aug 2016 08:29
Last Modified: 31 Aug 2016 08:29
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6675

Actions (login required)

View Item View Item