SYAHRUL ROSIDIN, - (2022) Manajemen Siaran Channel YouTube Erje TV Dalam Mempertahankan Eksistensi Sebagai Media Dakwah. Skripsi thesis, UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SULTAN SYARIF KASIM RIAU.
|
Text
TANPA BAB IV.pdf Download (1MB) | Preview |
|
Text (BAB V)
PEMBAHASAN.pdf - Published Version Restricted to Repository staff only Download (540kB) |
Abstract
ABSTRAK Nama : Syahrul Rosidin Program Studi : Ilmu Komunikasi Judul : Manajemen Siaran Channel YouTube Erje TV Dalam Mempertahankan Eksistensi Sebagai Media Dakwah YouTube merupakan media sosial yang didalamnya terdapat beragam informasi berupa video, pengguna dapat mencari informasi dari setiap channel yang ada, bahkan membuat channel miliknya sendiri. Erje TV merupakan media dakwah yang menggunakan media Youtube dalam penyirannya untuk memberikan informasi tentang keagamaan kepada pemirsa. Tujan dari penelitian ini ialah untuk mengetahui bagaimana manajemen siaran channel youtube erje tv dalam mempertahankan eksistensi sebagai media dakwah. Desain metode penelitian dalam riset ini menggunakan metode penelitian deskriktif kualitatif dan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi dan informan penelitian sebanyak 3 orang. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pola dalam system manajemen sangat dibutuhkan dalam penyiaran media YouTube live streaming Erje TV. Manajemen Erje TV sendiri dalam mengelola konten dakwah berupa Pertama, yaitu menentukan ide, pemilihan materi serta menentukan narasumber. Kedua, yaitu melakukan departementalisasi, Ketiga, memberi arahan serta memonitoring secara rutin saat Live Streaming. Keempat, yaitu mengevaluasi efektifitas, efesiensi dan responsifitas. Kata Kunci : Manajemen Media, Live Streaming, Siaran Dakwah, Erje TV.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 000 Karya Umum |
Divisions: | Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | fdk - |
Date Deposited: | 27 Sep 2022 03:44 |
Last Modified: | 27 Sep 2022 03:44 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/63737 |
Actions (login required)
View Item |