Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN KEPERAWATAN RUMAH SAKIT PROF. DR. TABRANI PEKANBARU

Samsul Bahri (2015) PENGARUH KONFLIK PERAN GANDA TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN KEPERAWATAN RUMAH SAKIT PROF. DR. TABRANI PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
FM.pdf

Download (164kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (58kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (68kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (41kB)
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (7kB) | Preview
[img]
Preview
Text
EM.pdf

Download (17kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji secara ilmiah pengaruh konflik peran ganda terhadap kinerja karyawan bagian keperawatan rumah sakit Prof.DR.Tabrani Pekanbaru yang berjumlah 40 orang karyawan bagian keperawatan yang diambil menggunakan teknik incidental sampling. Data penelitian ini diperoleh dengan menggunakan skala konflik peran ganda dan skala kinerja karyawan. Data penelitian dianalisis dengan menggunakan analisis regresi linier. Hasil analisa menunjukkan koefisien korelasi (r) sebesar 0,061 dengan peluang ralat (p) 0,707 (p > 0,01). Dengan demikian korelasi kedua variabel tidak signifikan, dapat disimpulkan bahwa hipotesis penelitian ini ditolak yaitu tidak terdapat pengaruh konflik peran ganda dengan kinerja karyawan bagian keperawatan. Kata Kunci: konflik peran ganda, kinerja karyawan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 100 Filsafat dan Psikologi > 150 Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Bagian Psikologi Industri dan Organisasi
Depositing User: eva sartika
Date Deposited: 19 Aug 2016 10:16
Last Modified: 19 Aug 2016 10:16
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6356

Actions (login required)

View Item View Item