Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

SISTEM PAKAR PENENTUAN JURUSAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING PADA SMA NEGERI 1 LAREH SAGO HALABAN

RILA FAZZATUL HUSNA, - (2022) SISTEM PAKAR PENENTUAN JURUSAN MENGGUNAKAN METODE FORWARD CHAINING PADA SMA NEGERI 1 LAREH SAGO HALABAN. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Riau.

[img]
Preview
Text
laporan TIDAK ADA bab 4 & 5.pdf

Download (13MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
bab 4 dan 5.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (8MB)

Abstract

Penerimaan siswa baru sudah sepenuhnya menggunakan sistem PPDB Online dengan penjurusan yang dilakukan ketika siswa menduduki tahun ajaran pertamanya di Kelas X. Penentuan jurusan dilakukan dengan membandingkan antara hasil sistem PPDB dengan hasil wawancara minat dan bakat dari Guru Bimbingan Konseling. Hasil minat dan bakat siswa ini sebelumnya diketahui dengan melakukan wawancara dan mengisi angket secara langsung oleh siswa dan orang tua. Namun cara ini tidak efektif untuk dilakukan pada masa pandemi. Tujuan penelitian ini meng�hasilkan sebuah aplikasi pakar penjurusan menggunakan metode Forward Chaining sebagai basis pengetahuan. Tools yang digunakan dalam pembuatan aplikasi ini adalah Android Studio Artic Fox 2020.3.1. Bahasa pemrograman yang digunakan yaitu Java, dan minimal operating system yang digunakan pada Smartphone yaitu versi Oreo 8.1. Sistem pakar ini menggunakan pertanyaan yang sama dengan yang diajukan oleh guru BK pada saat pengisian angket dan wawancara langsung. Hasil penelitian ini berupa aplikasi pakar penjurusan yang dapat memberikan hasil keputusan penjurusan terhadap siswa berdasarkan perbandingan hasil angket yang sudah diisi siswa dan nilai raport.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > Sistem Informasi
Depositing User: fsains -
Date Deposited: 29 Jul 2022 03:22
Last Modified: 29 Jul 2022 03:22
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/62754

Actions (login required)

View Item View Item