Yulia Susanti (2014) PENGARUH INTERAKSI TEMAN SEBAYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DI SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI 2 KAMPAR TIMUR. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.
|
Text
FM.pdf Download (150kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (45kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (58kB) | Preview |
|
|
Text
BAB III.pdf Download (36kB) | Preview |
|
Text
BAB IV.pdf Restricted to Registered users only Download (170kB) |
||
|
Text
BAB V.pdf Download (9kB) | Preview |
|
|
Text
EM.pdf Download (9kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini terdiri dua variabel, yaitu interaksi teman sebaya (variabel, bebas/ independen atau variabel X) dan prestasi belajar siswa (variabel dependen/terikat atau variabel Y). Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang signifikan antara interaksi teman sebaya terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Kampar Timur Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas XI IPS Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Kampar Timur, sedangkan objeknya adalah pengaruh interaksi teman sebaya terhadap prestasi belajar siswa. Populasinya adalah seluruh siswa kelas XI IPS yang berjumlah 32 siswa. Pengumpulan diambil melalui angket dan dokumentasi. Data yang terkumpul dianalisis dengan menggunakan teknik regresi linear sederhana dengan metode kuadrat terkecil dan product moment, dan penulis menggunakan bantuan perangkat komputer melalui program SPSS (Statistical Package For the Social Sciens) versi 16.0 for windowa. Berdasarkan analisis data, maka dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh antara interaksi teman sebaya terhadap Prestasi belajar Siswa pada mata pelajaran Ekonomi di Sekolah Menengah Atas Negeri 2 Kampar Timur, dengan kontribusi pengaruh interaksi teman sebaya terhadap prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Ekonomi adalah 0.498 X 100% = 49,8% dan selebihnya dipengaruhi oleh variabel lain.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | 300 Ilmu Sosial > 370 Pendidikan > 373 Pendidikan Tingkat Sekolah Lanjutan > 373.238 Sekolah Menengah Atas, SMA |
Divisions: | Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Pendidikan Ekonomi |
Depositing User: | Mutiara Jannati |
Date Deposited: | 05 Aug 2016 02:58 |
Last Modified: | 05 Aug 2016 02:58 |
URI: | http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/6208 |
Actions (login required)
View Item |