Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN MINAT KUNJUNG SISWA DI SMP N 2 BANGKINANG KOTA

AZMI AZIZ, - (2022) IMPLEMENTASI MANAJEMEN PERPUSTAKAAN DALAM MENINGKATKAN MINAT KUNJUNG SISWA DI SMP N 2 BANGKINANG KOTA. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text
GABUNGAN KECUALI BAB IV.pdf

Download (5MB) | Preview
[img] Text (BAB IV)
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (5MB)

Abstract

ABSTRAK Azmi Aziz, (2022) : Implementasi Manajemen Perpustakaan dalam Meningkatkan Minat Kunjung Siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota Penelitian ini mengkaji tentang pengelolaan perpustakaan dalam meningkatkan minat kunjung siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota, penelitian ini mengunakan metode deskriptif kualitatif. Tujuan penelitian ini adalah: 1)Untuk mengetahui implementasi menejemen perpustakaan dalam meningkatkan minat kunjung siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota, 2)Untuk mengetahui faktor penghambat dan pendukung menejemen perpustakaan dalam meningkatkan minat kunjung siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota, adapun informan utama dalam penelitian ini kepala perpustakaan, sedangkan informan pendukung 2 orang pegawai perpustakaan dan 2 orang siswa kelas IX. Objek dalam penelitian ini adalah impelementasi manajemen perpustakaan dalam meningkatkan minat kunjung siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota, hasil penelitian ini menunjukan manajemen perpustakaan di SMP N 2 Bangkinang Kota sudah baik dalam meningkatkan minat kunjung siswa ini ditunjukan dalam porses perencanaan mereka membuat pendingin ruangan, menyediakan komputer dan menambah tempat belajar. segala upaya dan daya telah di upayakan oleh segenap karyawan perpustakaan untuk menarik minat kunjung siswa. Faktor penghambat dalam impelementasi manajemen perpustakaan dalam meningkatkan minat kunjung siswa di SMP N 2 Bangkinang Kota terdapat faktor penghambat, yaitu koleksi buku bacaan masih sedikit, kurangnya pembaharuan buku dan lokasi perpustakaan dan jarak lokal yang jauh, sedangkang faktor pendukung dalam minat kunjung siswa di perpustakaan adalah, memberi motovasi kepada siswa, para guru yang mengajak untuk belajar ke perpustakaan, dan memberikan reward kepada siswa yang rajin berkunjung ke perpustakaan sekolah. Kata Kunci: Impelementasi, Manajemen Perpustakaan, Minat Kunjung

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > Manajemen Pendidikan Islam
Depositing User: ftk -
Date Deposited: 15 Jul 2022 04:54
Last Modified: 15 Jul 2022 04:54
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/61278

Actions (login required)

View Item View Item