Search for collections on Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Repository

STRATEGI KOMUNIVKASI HUMAS RUMAH ZAKAT DALAM PENGUMPULAN ZAKAT MAAL DI KOTA PEKANBARU

Mimi Fatoros Aldi, Aldi (2022) STRATEGI KOMUNIVKASI HUMAS RUMAH ZAKAT DALAM PENGUMPULAN ZAKAT MAAL DI KOTA PEKANBARU. Skripsi thesis, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

[img]
Preview
Text (SKRIPSI GABUNGAN)
SKRIPSI GABUNGAN.pdf

Download (3MB) | Preview
[img] Text (BAB V)
BAB V.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only

Download (783kB)

Abstract

Zakat merupakan salah satu cara untuk mewujudkan keseimbangan keadilan sosial di dunia dengan cara tolong menolong, yang kaya memberi bantun kepada yang miskin, yang kuat memberi pertolongan kepada yang lemah. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Strategi Komunikasi Humas Rumah Zakat dalam Mengumpulan Zakat Maal di Kota Pekanbaru. Adapun Teori yang di gunakan ialah Teori Kegiatan Public Relations yang dikemukakan oleh Stephen Robbins, yaitu Publications, Event, News, Community Involment,Inform or Image, Lobby or Negotiation dan Social Respinsibility.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode kualitatif. Dalam penelitian ini informan dibagi menjadi dua kategori yaitu informan kunci dan informan pendukung. Informan kunci adalah satu orang yaitu kepala bidang Humas. Dan yang menjadi informan pendukung sebanyak empat orang yaitu Relawan Rumah Zakat itu sendiri. Teknik pengumpulan data menggunakan Observasi, wawancara dan teknik Dokumentasi.Teknik analisis data dengan cara Mereduksi data, menampilkan data dan mengambil kesimpulan dari data yang diperoleh. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Strategi Komunikasi Humas Rumah Zakat Pekanbaru Melakukan Kegiatan Publikasi Kegiatan mengajak Masyarakat untuk Mengumpulkan Zakat Maal ke Rumah Zakat Kota Pekanbaru, berbagi Santunan anak Yatim, melakukan kegiatan Seminar tentang Zakat Maal. Event berupa kegiatan Pengajian tentang perlunya dan tata cara membayar Zakat Maal Sesuai Syariat Islam. News membuat berita untuk menaikkan Citra Rumah Zakat dan Membuat berita informasi tentang Zakat Maal. Community Involent berupa kegiatan pemberian bingkisan peningkatan Gizi keluarga khususnya Guru ngaji, Inform or Image Kegiatan menyalurkan hasil dari Zakat Maal secara baik dan transparan. Lobby and Negotiations Mencari Donatur untuk memenuhi kebutuhan dan tujuan utama Rumah Zakat agar dapat membantu yang membutuhkan. Serta memberikan tampilan presentase yang baik , akurat dan jelas. Social Responsibility Kegiatan tanggung jawab sosial oleh Rumah Zakat dengan menjaga, merawat orang-orang yang membutuhkan

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Strategi Komunikasi, Humas, Zakat
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 302 Interaksi Sosial, Hubungan Antarpersonal > 302.2 Komunikasi
000 Karya Umum
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: fdk -
Date Deposited: 15 Jul 2022 03:08
Last Modified: 15 Jul 2022 03:08
URI: http://repository.uin-suska.ac.id/id/eprint/61170

Actions (login required)

View Item View Item